5 Fakta Menarik Tante Ernie, Selebgram dengan Julukan Tante Pemersatu Bangsa yang Jarang Diketahui

- 10 Desember 2021, 15:30 WIB
5 Fakta Menarik Tante Ernie, Selebgram dengan Julukan Tante Pemersatu Bangsa yang Jarang Diketahui
5 Fakta Menarik Tante Ernie, Selebgram dengan Julukan Tante Pemersatu Bangsa yang Jarang Diketahui /Instagram @hymynameisernie

Tenter Ernie menjadi salah satu selebgram di Indonesia yang memiliki jutaan Followers. Saat mengunggah sebuah foto, paling tidak selalu ada 500 hingga 600 (DM) Direct Message yang memenuhi pesan masuk di Instagram-nya.

Menjadi sangat tenar di Media Sosial, membuat Tante Ernie kebanjiran endorsement hingga kerjasama promosi.

Ibu Rumah Tangga Berusia 50-an

Ernie Judojono merupakan ibu rumah tangga dengan usia 50 tahunan lebih. Ia dikaruniai dengan tiga orang anak.

Diketahui jika anaknya masih duduk di bangku SD dan yang satunya lagi sudah SMA. Sementara yang paling tua sudah kuliah.

Diakuinya jika aktivitasnya seperti ibu rumah tangga pada umumnya. Kemudian untuk mengisi waktu luangnya Ia bisanya nge-gym dan arisan bersama teman-temannya.

Memiliki Hobi Travelling

Ibu tiga orang anak ini adalah sosok yang sangat menyukai travelling. Tante Ernie dan keluarganya dikatakan suka sekali berlibur ke luar negeri. Kegiatan travelling-nya pun seringkali Ia bagikan di akun Instargram pribadinya.

Baca Juga: Daftar Pemain Film Yuni Beserta Biodata dan Profil Singkatnya, Viral dan Trending di Twitte

Istri Seorang Pengusaha

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah