12 Fakta Menarik Enzy Storia yang Tidak Banyak Orang Tahu

- 17 Januari 2022, 12:17 WIB
12 Fakta Menarik Enzy Storia yang Tidak Banyak Orang Tahu
12 Fakta Menarik Enzy Storia yang Tidak Banyak Orang Tahu /tangkap layar/channel Enzy Storia

MEDIA BLORA – Siapa yang tidak mengenal artis cantik yang memiliki darah campuran antara Aceh dan Polandia, Enzy Storia.

Namun sudah tahukah Kamu 12 fakta menarik dari Enzy Storia?

Enzy Storia memulai karir keartisannya pada tahun 2009 dengan membintangi beberapa FTV.

Ada Cinta di Lapangan Futsal, Bebh I Love You, dan Pacarku Barbie Desa adalah tiga judul FTV yang dibintangi Enzy Storia pada awal-awal karirnya.

Dua tahun kemudian, Enzy Storia bermain dalam sebuah sinetron berjudul Arti Sahabat.

Baca Juga: Profil Biodata Enzy Storia Lengkap dengan Akun Instagram, TikTok, Twitter, dan YouTube

Baca Juga: 9 Tafsir Mimpi Menggendong Bayi Laki-laki menurut Primbon Jawa

Dalam sinetron tersebut, Enzy Storia beradu akting dengan sejumlah aktor dan aktris terkenal. Yakni Stefan William, Yuki Kato, hingga Kevin Julio.

Enzy Storia pun mulai melebarkan sayapnya di dunia akting. Republik Twitter menjadi film layar lebar pertamanya. Film dirilis pada tahun 2012.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah