3 Pekerjaan Berdasarkan Weton Jumat Pon dalam Primbon Jawa, Berikut Pilihannya

13 September 2021, 08:35 WIB
Hitungan rumus logika matematik dalam primbon Jawa teruntuk neptu woton Jumat Wage, bertepatan tanggal 10 September 2021 /Kustawa Esye/

MEDIA BLORA - Berikut ini adalah artikel tentang pekerjaan menurut weton lahir Jumat Pon berdasarkan hitungan primbon Jawa.

Jumat Pon merupakan pasaran dengan karakter yang kuat.

Neptu Jumat 6 + neptu Pon 7 = 13.

Weton merupakan penanggalan jawa yang dilestarikan orang jawa.

Baca Juga: 6 Pekerjaan Menurut Weton Lahir Jumat Legi Berdasarkan Hitungan Primbon Jawa, Berikut Penjelasannya

Bagi budaya Jawa, weton adalah perhitungan hari lahir seseorang yang digunakan sebagai patokan untuk menunjuk ramalan tertentu.

Perhitungan weton digunakan orang jawa untuk melangsungkan pernikahan,rejeki, mencari pekerjaan yang cocok dan lain sebagainya.

Baca Juga: Haid Menurut Primbon Jawa, Hitungan Mulai Hari Datang Bulan

Karena weton tidak bisa di lakukan sembarang orang, maka weton diserahkan kepada orang yang dituakan dan memiliki ilmu untuk melakukanya.

Untuk menghitung nilai weton, seseorang harus mengetahui hari lahir dan pasaran untuk dirinya dan pasangan.

Berikut cara menghitung weton rejeki yang cocok berdasarkan hari dan pasaran.

Baca Juga: Weton Rabu Pahing, Rejeki Cocok Melakukan Hal Ini Menurut Primbon Jawa

Senin = 4
Selasa = 3
Rabu = 7
Kamis = 8
Jumat = 6
Sabtu = 9
Minggu = 5

Legi = 5
Pahing = 9
Pon = 7
Wage = 4
Kliwon = 8

Setelah mengetahui weton kelahiran, kamu juga bisa mengetahui watak berdasarkan weton sesuai dengan angka neptunya.

Menghitung Neptu untuk pekerjaan yang cocok berdasarkan Primbon Jawa.

Baca Juga: Primbon Jodoh : Arti Padu Menurut Hitungan Jawa, Berikut Penjelasannya

Misal wetonmu adalah Jumat Pon 

Maka penjumlahan neptu Jumat 6 + neptu Pon 7 = 13.

Jadi, jumlah neptu adalah 13.

Langkah selanjutnya adalah membagi jumlah neptu (dibagi 8).

Alasan mengapa dibagi 8 adalah karena angka 8 merupakan jumlah jatuhnya hitungan mencari pekerjaan yang cocok dengan didasarkan pada weton kelahiran.

Jadi, Neptu 13, dibagi 8 ketemu hasil adalah 1, dan sisa dari penjumlahan adalah 5.

Baca Juga: Pekerjaan yang Cocok untuk Weton Sabtu Kliwon Menurut Primbon Jawa

Gunakan angka sisa ini untuk langkah berikutnya berdasarkan tabel sisa weton.

Sisa 1 lambang Mata

Sisa 2 Lambang Irung / hidung

Sisa 3 Lambang Cangkem / Mulut

Sisa 4 Lambang Kuping / Telinga

Sisa 5 Lambang Tangan

Baca Juga: Pekerjaan Menurut Weton Jumat Wage Berdasarkan Primbon Jawa, Berikut Penjelasannya

Sisa 6 Lambang Dubur / Anus

Sisa 7 Lambang Sikil / Kaki

Sia 8 Lambang Tungkak / Tumit

Menghitung primbon Jawa untuk Pekerjaan

Lambang Tangan

Weton yang mempunyai lambang tangan adalah Sabtu Wage, Kamis Legi, Jumat Pon, Ahad Kliwon dan Senin Pahing.

Pekerjaan yang cocok untuk lambang tangan adalah sebagai petani, seniman dan pedagang.

Tetap berusaha dan bekerja keras adalah modal awal kesuksesan.***

Editor: Moh. Ali Ridlo

Tags

Terkini

Terpopuler