Lidah Buaya Hingga Lidah Mertua, Tanaman Hias yang Bermanfaat untuk Kesehatan Jika Diletakan di Rumah

- 7 September 2021, 17:55 WIB
ilustrasi foto tanaman lidah mertua hingga lidah buaya
ilustrasi foto tanaman lidah mertua hingga lidah buaya /Diana A//pexels

MEDIA BLORA - Ada Beberapa tanaman hias yang bila diletakkan dirumah akan memberikan manfaat kesehatan bagi tubuh kita, contohnya lidah buaya dan lidah mertua.

Memelihara tanaman hias dalam rumah sudah sejak lama digemari oleh banyak orang, terutama dengan tujuan mempercantik ruangan.

Selain berfungsi sebagai penunjang estetika ruangan di rumah, ternyata tanaman juga memiliki fungsi lain yang bermanfaat bagi kesehatan.

Jenis tanaman hias ini apabila ditanam di dalam rumah akan memberikan suasana tersendiri seperti rumah akan terasa rimbun dan sejuk sehingga memberikan rasa tenang dan nyaman pada penghuninya.

Baca Juga: Bahaya dan Faktor Obesitas pada Anak, Makanan Cepat Saji Salah Satunya

Sebagimana dikutip MEDIA BLORA dari agromedis.com dalam artikel yang berjudul 7 Jenis Tanaman Hias Ini Bermanfaat untuk Kesehatan Jika Diletakkan Dalam Rumah.

Menurut dr. Jauhar Firdaus, M.Biotek dari Fakultas Kedokteran Universitas Jember hal ini tentu sangat menguntungkan juga bagi kesehatan, terutama ketika pemilik rumah merasa lelah atau penat setelah pulang kerja.

Lalu, saat memasuki rumah melihat tanaman-tanaman yang sejuk dan rimbun serta ada tanaman yang dengan berbagai macam warna.

"Secara psikologis ini tentu berdampak pada kesehatan, stres setelah bekerja bisa berkurang dengan melihat keindahan tanaman dan merasakan kesejukannya di dalam rumah.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: Agromedis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah