Resep Sate Lilit Daging Ayam Khas Bali, Cocok bagi Pemula yang Lagi Belajar Memasak

- 25 Januari 2022, 07:00 WIB
Berikut resep sate lilit menggunakan daging ikan tengiri asli Bali
Berikut resep sate lilit menggunakan daging ikan tengiri asli Bali /@sajiansedap /Instagram

 

MEDIA BLORA - Sate lilit dikenal sebagai makanan khas Bali, Sate lilit cenderung unik dibanding jenis Sate lainnya.

Jika kamu sedang di Bali, Sate lilit pasti sangat mudah ditemukan, banyak yang Baca Juga: Resep Es Kopi Susu Kekinian Ala Kafe, Tanpa Harus Pergi ke Kafe Anda Bisa Menikmati di Rumahberbahan dasar daging ayam.

Bukan dengan tusuk sate dari lidi atau bambu, Sate lilit menggunakan batang serai sebagai tusuk satenya, sehingga aromanya bisa wangi.

 

Mengonsumsi Sate lilit biasanya dilengkapi pula dengan nasi campur serta lauk lainnya. Sehingga, Sate lilit ini cocok untuk menu makan malam keluarga Anda.

Dibawah ini bahan-bahan dan cara membuat Sate lilit dari daging ayam dengan mudah.

Bahan:

- 500 gr daging ayam

Halaman:

Editor: Moh. Ali Ridlo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x