Resep Kolak Pisang, Cocok bagi Anda yang Bingung Mau Bikin Makanan Apa untuk Berbuka Puasa

- 31 Januari 2022, 17:20 WIB
Resep dan cara mudah membuat kolak pisang.
Resep dan cara mudah membuat kolak pisang. /Instagram.com/@eddriantjhia

MEDIA BLORA - Berikut resep Kolak pisang adalah masakan yang berbahan dasar dari pisang yang direbus sama santan dan gula.

Kolak pisang termasuk makanan khas Nusantara yang tidak asing bagi orang Indonesia.

Salah satu yang dinanti-nanti saat berbuka puasa yaitu hidangan kolak pisang, karena rasa yang manis dan gurih.

Baca Juga: Resep Bacem Tempe Tahu yang Mudah untuk di Praktekan di Dapur Anda

Rasa manis dari gula aren dan gurih dari santan, membuat Anda ingin cepat-cepat menyantap kolak pisang.

Meski di beri nama kolak pisang, tidak semua pisang bisa dibikin menjadi kolak.

Hanya beberapa jenis pisang saja yang bisa dibikin kolak. Salah satunya yaitu pisang kepok yang matang.

Dibawah ini bahan-bahan dan cara membuat kolak pisang yang mudah.

Bahan:

Halaman:

Editor: Moh. Ali Ridlo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah