Obat tradisional, 5 Manfaat Daun Beluntas atau Daun Luntas yang Baik Untuk kesehatan Tubuh Manusia

- 23 Februari 2022, 14:50 WIB
Manfaat daun beluntas.
Manfaat daun beluntas. /SehatQ

MEDIA BLORA - Beberapa masyarakat di indonesia sudah banyak mengenal daun beluntas untuk dimanfaatkan menjadi beberapa masakan, seperti di tumis maupun di buat lalapan .

Bukan hanya untuk di konsumsi untuk masakan saja, ternyata daun beluntas bisa dimanfaatkan untuk kesehatan tubuh manusia.

Berkat kandungan berbagai bahan aktif didalamnya , daun beluntas sudah banyak digunakan untuk berbagai macam pengobatan tradisional.

Dikutip MEDIA BLORA dari berbagai sumber, inilah 5 manfaat daun beluntas untuk berbagai pengobatan tradisional.

Baca Juga: Selain Sebagai Lalapan, Tanaman Kemangi Ternyata Banyak Manfaatnya Bagi Kesehatan

Manfaat daun beluntas ini sudah banyak yang digunakan untuk pengobatan tradisional berbagai macam penyakit kronis.

Adapun ekstrak daun beluntas ini mengandung serat, kalsium, beta karoten dan berbagai jenis antioksidan, seperti asam klorogenat, asam kafeat, quercetin, dan flavonoid, yang bagus untuk kesehatan tubuh.

Bukan hanya itu, daun beluntas juga memiliki khasiat sebagai antiradang, antibakteri, antikanker, dan pereda nyeri alami.

Berikut beberapa manfaat daun beluntas untuk pengobatan tradisional:

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah