Wow KEREN, Ternyata Sangat Dasyat Manfaat Jeruk Nipis Bisa Bikin Kulit Kembali Seperti Waktu Remaja

- 28 September 2022, 09:48 WIB
Ilustrasi.Jeruk Nipis
Ilustrasi.Jeruk Nipis /Pexels/Pixabay

MEDIA BLORA - Manfaat jeruk nipis tidak hanya sebagai imun tubuh, tetapi juga bisa menenangkan pikiran dan membuat tubuh kita sehat.

Terdapat kandungan nutrisi penting di dalam jeruk nipis, seperti:Kalium, Vitamin A, Vitamin B, Vitamin C, Vitamin D, Kalsium, dan Magnesium.

Mengkonsumsi air perasan jeruk nipis juga dapat meningkatkan kesehatan dan meremajakan kulit. Lakukan secara rutin maka banyak manfaat dapat didapatkan dari buah yang asam ini.

Segelas air jeruk nipis dapat diminum pagi hari saat perut dalam keadaan kosong. Bisa juga menghisap jeruk nipis sebelum makan.

Baca Juga: Saat Merebus Telur Tambahkan Potongan Jeruk Nipis, Hal Ajaib Ini yang Akan Terjadi setelah Matang

Air putih dianjurkan diminum kurang lebih 8 liter dalam sehari, namun jika ada yang tidak suka air putih, maka bisa memanfaatkan jeruk nipis.

Perasan jeruk nipis dapat dicoba untuk membuat kebiasaan minum air putih tidak terasa berat lagi. Tambahkan perasan air jeruk nipis ke dalam minuman, maka sensasi segar bisa membangkitkan gairah untuk minum air putih.

Air jeruk nipis selain membuat rasanya lebih nikmat,  juga memberikan beberapa manfaat diantaranya seperti:

Mengatasi Dehidrasi (Kekurangan Cairan)

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x