Profil dan Biodata Kiper Andalan Singapura Hassan Sunny, Penampilan yang Gemilang di Piala AFF 2020

26 Desember 2021, 10:30 WIB
Profil dan Biodata Kiper Andalan Singapura Hassan Sunny, Penampilan yang Gemilang di Piala AFF 2020 /Instagram /hassansunny18

MEDIA BLORA - Berikut ini adalah profil dan biodata kiper andalan Tim Nasional Singapura Hassan Sunny yang tampil sangat gemilang di Piala AFF 2020 yang diselengarakan di Singapura.

Pada tanggal 25 Desember 2021, menjadi pertandingan penentuan bagi Tim Nasional Indonesia dan Singapura.

Kedua Tim Nasional Indonesia dan Singapura, sama-sama bermain ngotot untuk mengamankan satu tiket menuju babak Final Piala AFF 2020 yang diselenggarakan di Singapura.

Baca Juga: Lirik Lagu Menjadi Dia yang dinyanyikan oleh Tiara Andiri, yang Berhasil Masuk Trending YouTube

Hassan Sunny menjadi pahlawan Tim Nasional Singapura dengan berbagai macam penyelamatannya, namun semua itu harus kandas setelah dia mendapatkan kartu merah di penghujung babak kedua tambahan waktu extra timei.

Simak biodata dan profil Hassan Sunny, kiper andalan Tim Nasional Singapura yang bermain sangat gemilang di Piala AFF 2020 yang diselenggarakan di Singapura.

Nama Lengkap: Hassan bin Abdullah Sunny

Nama Populer: Hassan Sunny

Tempat Lahir: Singapura

Tanggal Lahir: 2 April 1984

Usia: 38 tahun

Tinggi Badan: 185 cm

Berat Badan: 80 kg

Baca Juga: Resmi Dirilis Tahun Depan 2022, Film KKN Desa Penari akan Tayang di Bioskop pada Bulan Ini

Agama: Islam

Status: menikah

Akun Instagram: hassansunny18

Itulah biodata dan profil Hassan Sunny, kiper andalan Tim Nasional Singapura yang bermain sangat gemilang di Piala AFF 2020 yang diselenggarakan di Singapura.***

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler