Masih Muda Bisa Terkena Gagal Ginjal! Ini 8 Cara Menjaga Kesehatan Ginjal Anda, Tubuh Sehat Sampai Tua

- 9 Juni 2024, 09:31 WIB
Ilustrasi - cara menjaga kesehatan ginjal agar terhindar resiko cuci darah
Ilustrasi - cara menjaga kesehatan ginjal agar terhindar resiko cuci darah /Sutterstock/

Tidak perlu berolahraga berat; aktivitas seperti berjalan kaki dan bersepeda sudah cukup efektif.

4. Kontrol Kadar Gula Darah

Menjaga kadar gula darah dalam rentang normal sangat penting untuk mencegah diabetes atau kondisi yang dapat menyebabkan kadar gula darah tinggi, yang bisa merusak ginjal karena ginjal harus bekerja ekstra untuk menyaring glukosa dari darah.

5. Pantau Tekanan Darah

Menjaga tekanan darah tetap stabil juga membantu mencegah penyakit ginjal. Tekanan darah yang ideal adalah sekitar 120/80.

Jika tekanan darah Anda mencapai 140/90 atau lebih tinggi, segera konsultasikan dengan dokter dan adopsi pola hidup sehat, karena kondisi ini dapat mengindikasikan hipertensi yang meningkatkan risiko penyakit ginjal.

Baca Juga: Ini Dia 6 Manfaat Daun Kelor yang Cocok untuk Perawatan Kulit dan Rambut, Sehat dan Cantik dengan Bahan Alami

6. Hindari Rokok

Merokok dapat merusak pembuluh darah, mengurangi aliran darah ke ginjal dan organ lain, sehingga meningkatkan risiko kerusakan ginjal dan kanker ginjal.

7. Batasi Konsumsi Obat Pereda Nyeri

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah