Bacaan Doa Buka Puasa Senin Kamis Beserta Niat, Lengkap Arti Bahasa Indonesia, Tulisan Arab dan Latin

- 30 Agustus 2021, 20:51 WIB
Tata Cara Niat Puasa Asyura 10 Muharram, Penghapus Dosa Setahun, hukumnya sunah Mukkadah atau Sunnah dianjurkan
Tata Cara Niat Puasa Asyura 10 Muharram, Penghapus Dosa Setahun, hukumnya sunah Mukkadah atau Sunnah dianjurkan /Designed by Freepik

Baca Juga: Ingin Diberikan Keturunan Anak yang Sholeh, Bacalah Doa Ini Saat Berhubungan Intim dengan Pasanganmu

Bacaan Niat Berbuka Puasa

 ذَهَبَ الظَّمَـأُ، وابْــتَلَّتِ العُرُوقُ، وثَــبَتَ الأَجْرُ إِن شَاءَ اللهُ

Dzahabaz zhama'u wabtallatil 'uruqu wa tsabatal ajru, insyaallah

Artinya: Rasa dahaga telah hilang, kerongkongan telah basah dan atas kehendak Allah pahala telah ditetapkan. Insya Allah.

Baca Juga: 9 Cara dan Etika Berhubungan Intim Menurut Islam, Agar Suami Istri Sama-sama Puas

Itulah tadi bacaan doa niat puasa senin kamis beserta doa buka Puasa. semoga bermanfaat. Wallahu 'Alam Bissowaf.***

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah