Amalan Rebo Wekasan, Lakukan Hal Ini Supaya Terhindar Dari Musibah

- 27 September 2021, 15:18 WIB
Ilustrasi kalender hari libur tahun 2022, catat tanggal dan bulannya.
Ilustrasi kalender hari libur tahun 2022, catat tanggal dan bulannya. /Pixabay

Rebo Wekasan banyak dipercaya bahwa itu adalah hari banyak turun balak atau musibah.

Pada tahun 2021 ini, Rebo Wekasan 2021 jatuh pada hari Rabu tanggal 6 Oktober 2021.

Biasanya banyak warga yang lebih suka mengurangi aktivitasnya ketika bertepatan dengan hari Rebo Wekasan.

Mereka lebih suka berdiam diri dirumah atau hanya sekedar beristirahat saat hari Rebo Wekasan dan memperbanyak doa serta amalan.

Baca Juga: Bacaan Tahlil Arab Lengkap, untuk Tahlilan dan Ziarah Kubur

Salah satu amalan yang sering dilakukan bila datang hari Rebo Wekasan adalah sholat tolak balak atau lidaf’il balaa untuk menghindarkan musibah.

Baca Juga: Jangan Asal Sholat Dhuha, Baca 2 Surat Berikut Ini, Agar Pintu Rejeki di Langit dan Bumi Terbuka

Berikut adalah Niat Sholat Rebo Wekasan :

“Usholli sunnatal lidaf’il balaa rokatainii lillaahi ta’ala.”

Artinya: “Aku berniat shalat menghilangkan balai dua raka’at sunnat karena Allah Swt.”

Halaman:

Editor: Moh. Ali Ridlo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah