Siulannya Sering Dianggap Pertanda Kematian dan Ilmu Hitam, Apa Itu Burung Wiwik?

- 10 Februari 2022, 11:40 WIB
Siulannya Sering Dianggap Pertanda Kematian dan Ilmu Hitam, Apa Itu Burung Wiwik?
Siulannya Sering Dianggap Pertanda Kematian dan Ilmu Hitam, Apa Itu Burung Wiwik? /Pixabay /@infinite-creations/

MEDIA BLORA – Di sebagian besar masyarakat Indonesia mitos burung wiwik ini masih sangat kental.

Banyak yang meyakini jika siulan burung wiwik ini merupakan pertanda petaka. misalnya kematian dan ilmu hitam.

Alam bisa seringkali menjadi pertanda datangnya sesuatu. Tidak terkecuali petaka atau musibah. Nah, burung wiwik ini adalah salah satu contohnya.

Tidak mengherankan jika masih banyak yang percaya tentang mitos burung wiwik ini. yakni siulannya dianggap bawa petaka.

Burung berukuran sedang ini suka mencuit panjang di tengah keheningan dengan bunyi wik wik wik wik.

Seringnya burung ini lebih banyak bersuara saat sore menjelang petang. Atau saat menjelang waktu maghrib.

Baca Juga: Ngapain Pelihara Tuyul, Ganti Saja Cat Rumah dengan 5 Warna Ini Mampu Menarik Rezeki Seluas Samudra

Deskripsi dan Morfologi Burung Wiwik

Di Indonesia sendiri nama burung wiwik ini bermacam-macam. Penyebutan nama di satu daerah mungkin berbeda dengan daerah lainnya.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah