Bacaan Niat Zakat Fitrah Lengkap Sangat Mudah untuk Dipraktekkan

- 30 April 2022, 23:23 WIB
Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga ketika Lebaran Idul Fitri, Simak Selengkapnya
Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga ketika Lebaran Idul Fitri, Simak Selengkapnya /Pixabay

MEDIA BLORA - Berikut niat zakat fitrah untuk diri sendiri, Istri, anak dan Keluarga lainya lengkap.

Bagi yang belum hafal niat zakat fitrah bisa membaca panduan zakat fitrah yang disajikan dalam artikel ini.

zakat fitrah biasanya dilakukan pada hari terakhir bulan Ramadhan.

Baca Juga: 6 Amalan Sunah Sebelum Melaksanakan Shalat Idul Fitri Yang Membawa Keberkahan

Perlu diketahui bahwa orang yang berhak menerima zakat disebut mustahik, sedangkan orang yang mengeluarkan zakat disebut zakki.

Dikutib oleh MEDIA BLORA dari berbagai sumber inilah bacaan niat zakat fitrah.

 

Berikut beberapa niat zakat fitrah untuk diri sendiri, istri dan anak- anak serta doanya.

  • Bacaan niat zakat fitrah untuk diri sendiri

Teks niat zakat fitrah tulisan Arab: 

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah