Kisah Jenderal Sudirman yang Diselamatkan Kidung Rumekso Ing Wengi, Lagu Ciptaan Sunan Kalijaga

- 8 Agustus 2022, 14:45 WIB
Ilustrasi, kisah Jendral Sudirman  yang selamat dari sergapan penjajah setelah menyanyikan lagu ciptaan Sunan Kalijaga
Ilustrasi, kisah Jendral Sudirman yang selamat dari sergapan penjajah setelah menyanyikan lagu ciptaan Sunan Kalijaga /

MEDIA BLORA - Sunan Kalijaga merupakan salah satu dari Walisongo yang tentunya sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia.

Tak hanya dikenal sebagai Walisongo, Sunan Kalijaga juga dikenal sebagai dalang yang andal dan mumpuni serta sering menciptakan lagu-lagu dalam dakwahnya menyebarkan Agama Islam di tanah Jawa.

Dengan metode yang unik melalui pertunjukan wayang dan lagu-lagu yang diciptakan oleh Sunan Kalijaga, perkembangan Islam di Jawa pun semakin pesat dan berjalan dengan damai.

Baca Juga: Penting, Ini Pesan Mensos Risma Kepada Anak-anak Indonesia setelah Jenguk Korban Dugaan Pencabulan di Pati

Bahkan sampai sekarang pun masih banyak lagu-lagu ciptaan Sunan Kalijaga yang masih sering dinyayikan orang terutama di tanah Jawa.

Tahukah kamu, bahwa ada salah satu lagu dari ciptaan Sunan Kalijaga yang diyakini menyelamatkan pahlawan Nasional Jendral Sudirman waktu melawan penjajah di masa itu.

Sebagaimana dikutip MEDIA BLORA dari portalmajalengka.pikiran-rakyat dengan judul artikel "Kidung Rumekso Ing Wengi, Ciptaan Sunan Kalijaga Pernah Menyelamatkan Jenderal Sudirman" berikut kisah lengkapnya

Di antara lagu-lagu ciptaan Sunan Kalijaga yang termasyhur dan paling banyak dihafal oleh masyarakat Jawa adalah Kidung Rumeksa ing Wengi yang disampaikan dalam langgam dandhanggula, sebagai berikut:

Baca Juga: Jangan Kaget! Jika Dapat SMS Seperti Ini di HP Anda, BLT Rp600 Ribu Cair Langsung Rekening di Agustus 2022

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Portal Majalengka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah