Baca Doa Ketika Mendengar Adzan, Dijamin Rasulullah SAW Beri Syafaat Kata Syekh Ali Jaber

- 4 Oktober 2022, 05:30 WIB
Syekh Ali Jaber memberikan bacaan membalas adzan yang bisa menghapuskan segala dosa.
Syekh Ali Jaber memberikan bacaan membalas adzan yang bisa menghapuskan segala dosa. /Foto dok.: YouTube/ Syekh Ali Jaber/

Setelah membaca hingga lafadz Asyhadu anna Muhammadar Rasulullah SAW:

أَشْهَدُ أَنْ لَا إِلَهَ إِلَّا اللَّهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيكَ لَهُ وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُولُهُ رَضِيتُ بِاللَّهِ رَبًّا وَبِمُحَمَّدٍ رَسُولًا وَبِالْإِسْلَامِ دِينًا

"Wa ana asyhadu an laa ilaaha illallaahu wahdahuu laa syariika lahuu, wa asyhadu anna Muhammadan 'abduhuu wa rasuuluh. Radhiitu billaahi Rabba wa bimuhammadir Rasuulaa, wa bilislaami diinaa," diketahui dari hadits riwayat Abu Daud.

"Kemudian jika muadzin mengucapkan, ‘Hayya ‘alash shalaah.’ Maka ia mengucapkan, ‘Laa haula walaa quwwata illaa billaah," diketahui dari hadits riwayat Muslim.

Hikmah dalam pengucapan kalimat ‘Laa haula walaa quwwata illaa billaah’ ini ialah bahwa sejatinya kita manusia yang tidak ada daya dan kekuatan untuk menghadiri panggilan-Mu kecuali dengan pertolongan-Mu.

Karena kalimat Hayya ‘alash shalaah memiliki makna marilah kita shalat itu perlu gerakan dan tindakan.

Baca Juga: Kumpulan Doa Meluluhkan Hati Seseorang yang Kita Cintai Lengkap, Arab, Latin dan Terjemahan

"Kemudian jika muadzin mengucapkan, ‘Hayya ‘alal falaah.’ Maka ia mengucapkan, ‘Laa haula walaa quwwata illaa billaah," diketahui dari hadits riwayat Muslim.

Kemudian ketika muadzin mengucapkan, ‘Allaahu akbar, Allaahu akbar.’ Maka ucapkan, ‘Allaahu akbar, Allaahu akbar.’ Kemudian ketika muadzin mengucapkan, ‘Laa ilaaha illallaah.’ Maka ucapkan, ‘Laa ilaaha illallaah,’ dengan hati yang tulus, maka dia akan masuk Surga," diketahui dari hadits riwayat Muslim.

Dalam riwayat hadits yang lain, Rasulullah SAW bersabda:

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: YouTube I'M TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah