Boleh Tidak Wanita Baca Al Quran melalui Aplikasi di HP saat Haid? Ini Penjelasan Syekh Ali Jaber

- 3 Januari 2023, 14:10 WIB
Berikut penjelasan Syekh Ali Jaber soal seorang wanita baca Al Quran melalui aplikasi di HP saat haid atau datang bulan
Berikut penjelasan Syekh Ali Jaber soal seorang wanita baca Al Quran melalui aplikasi di HP saat haid atau datang bulan /Pexels/Alena Darmel.

Jadi, wanita yang diperbolehkan itu yang memang sudah rutin membacanya sejak sebelum haid.

Bisa juga wanita yang sedang menghafal Al Quran karena ia butuh terus membaca agar hafalannya tidak hilang.

Baca Juga: Terbaru 3 Januari 2023, Kunci Jawaban Tebak Kata Shopee Level 221 222 223 224 225 226 227 228 229 230, Reguler

Wanita yang diperbolehkan membaca Al Quran saat haid lainnya adalah wanita yang memang mengajar Al Quran.

Mengajar di sini artinya bisa mengajar membaca Al Quran pada anak di rumah, mengajar di lingkungannya atau di desanya.

Demikian ulasan lengkap artikel dengan judul Boleh Tidak Wanita Baca Al Quran melalui Aplikasi di HP saat Haid? Ini Penjelasan Syekh Ali Jaber.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Youtube Syekh Ali Jaber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah