6 Bantuan Pemerintah Siap Cair di Bulan Februari 2023, Cek Sekarang Juga Sebelum Terlambat

- 4 Februari 2023, 10:18 WIB
Ilustrasi 6 bantuan pemerintah bulan Februari 2023
Ilustrasi 6 bantuan pemerintah bulan Februari 2023 /

MEDIA BLORA - 6 bantuan pemerintah cair serentak mulai Bulan Februari Tahun 2023.

Perlu diketahui bersama bahwa pada tahun 2023 ini pemerintah terus menyalurkan bantuan sosial atau bansos kepada para KPM.

Bantuan sosial tersebut terdiri dari bantuan reguler maupun bantuan tambahan yang dicairkan secara tunai maupun non tunai.

Kabar gembiranya, kita sudah memasuki bulan Februari tahun 2023 yang artinya pemerintah akan menyalurkan beberapa bantuan kepada KPM.

Dikutip MEDIA BLORA dari berbagai sumber, berikut ini 6 bantuan pemerintah yang dicairkan pada bulan Februari tahun 2023.

Baca Juga: Kabar Baik untuk Para KPM, Bantuan BPNT Cair Dobel Sebesar 400 Ribu, Cair di KKS Merah Putih

1. Bantuan PKH.

Program Keluarga Harapan atau PKH merupakan bantuan regu utama dari Kementerian Sosial Republik Indonesia.

Bantuan ini akan dicairkan sepanjang tahun 2023 yang dibagi menjadi triwulan 3 atau dicairkan 3 bulan sekali.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x