Klasemen Akhir SEA Games 2021, Vietnam Keluar Sebagai Juara Umum, Indonesia Peringkat Ketiga Dengan 69 Emas

- 23 Mei 2022, 16:32 WIB
Klasemen Akhir SEA Games 2021, Vietnam Keluar Sebagai Juara Umum, Indonesia Peringkat Ketiga Dengan 69 Emas
Klasemen Akhir SEA Games 2021, Vietnam Keluar Sebagai Juara Umum, Indonesia Peringkat Ketiga Dengan 69 Emas /

Kontingen Merah-Putih mengalahkan Thailand yang berada di urutan dua (83 emas) dan Malaysia di posisi tiga (55 emas).

Sampai SEA Games 2019, belum ada negara yang bisa memecahkan rekor Indonesia tersebut.

Namun, akhirnya di SEA Games 2021 rekor itu resmi dipecahkan oleh Vietnam.

Sementara itu, Vietnam di ikuti Thailand yang berada di posisi kedua.

Thailand menutup klasemen akhir dengan memperoleh 331 medali dengan rincian 92 emas, 103 perak, dan 136 perunggu.

Baca Juga: Resep Menu sarapan Sehat Orak-Arik Telur Jagung, Praktis, Nikmat Dan Mudah Dibuat

Selanjutnya, Indonesia menutup klasemen akhir diperingkat ketiga dengan koleksi 241 medali.

Di SEA Games 2021 Kontingen Merah-Putih meraih 69 emas, 91 perak, dan 81 perunggu.

Walaupun tidak menjadi juara umum, pencapaian para atlet Indonesia di SEA Games 2021 patut diapresiasi karena berhasil melampaui target yang ditetapkan.***

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x