Download Soal PAS Informatika TIK Kelas 9 Semester 1 dan Kunci Jawaban Terbaru Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023

17 November 2022, 08:38 WIB
Download Soal PAS Informatika TIK kelas 9 semester 1 lengkap dengan kunci jawaban terbaru tahun 2022 /unsplash.com

MEDIA BLORA - Bagi Adik-adik siswa kelas 9 bisa mencoba mengerjakan download soal PAS Informatika TIK kelas 9 semester 1 beserta kunci jawaban PDF Kurikulum 2013,sebagai persiapan Penilaian Akhir Semester (PAS) yang akan segera dilaksanakan.

Download soal PAS Informatika TIK kelas 9 semester 1 beserta kunci jawaban PDF Kurikulum 2013, bisa digunakan latihan anak siswa kelas 9 , sebelum pelaksanan PAS semester 1 tahun 2022.

Dengan mengerjakan download soal PAS Informatika TIK kelas 9 semester 1 beserta kunci jawaban PDF Kurikulum 2013, agar siswa mempunyai lebih banyak referensi dalam persiapan penilaian akhir semester 1 tahun pelajaran 2022/2023 

Baca Juga: Prediksi 30 Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1 dan Kunci Jawaban Terbaru Kurikulum 2013 Tahun 2022

Meskipun sudah ada kunci jawaban download soal PAS Informatika TIK kelas 9 semester 1 beserta kunci jawaban PDF Kurikulum 2013 dari artikel dibawah ini, diharapkan para siswa tetap berusaha untuk mengerjakan tanpa melihat kunci jawabannya terleih dahulu.

Sebagaimana MEDIA BLORA rangkum dari berbagai sumber, download soal PAS Informatika TIK kelas 9 semester 1 beserta kunci jawaban PDF Kurikulum 2013 sebagai bahan latihan soal dirumah.

 

1. Dibawah ini yang merupakan salah satu contoh dari macam-macam surat elektronik adalah .....

A. Google drive C. Firefox
B. Chrome D. Google mail

Jawaban D

2. Apabila kita mengirim sebuah email kepada rekan kerja kotak isian “to” perlu diisi dengan .....

A. Alamat lengkap
B. Nama anda
C. Alamat email yang dituju
D. Alamat email pengirim

Jawaban C

3. Rico mempunyai teman di luar negeri, sering kali merekan menulis surat menggunakan komputer. Jenis surat ini biasa disebut .....

A. Email C. Female
B. Mallist D. Femail

Jawaban A

4. Dibawah ini untuk penulisan alamat e-mail yang benar adalah .....

A. Siswa yahoo.com
B. Siswa $yahoo.com
C. Siswa @yahoo.com
D. Siswa@yahoo.com

Jawaban D

5. Tombol yang digunakan untuk membaca email yang masuk adalah .....

A. Spam C. Send
B. Inbox D. Outbox

Jawaban B

6. Untuk menghapus email, setelah kita berika check list didepan nama email selanjutnya kita tekan tombol .....

A. Delete C. Out box
B. Mark D. Inbox

Jawaban A

7. Dibawah ini merupakan kelebihan dalam penggunaan email yaitu .....

A. Biaya investasi komputer dan perangkatnya lumayan tinggi
B. Jika terjadi gangguan pada komputer maka pelayanan e-mail akan terganggu
C. Harus mempunyai kemampuan mengoperasikan komputer
D. Pengiriman cepat dan mudah

Jawaban D

8. Contoh informasi yang akan diminta ketika hendak membuat akun Gmail baru adalah ......

A. nama lengkap, username, password, dan nomor ponsel
B. user name, password, e-mail yang sudah ada, dan nomor identitas diri
C. password, e-mail yang sudah ada, nomor ponsel, dan kode verifikasi
D. username, password, jenis kelamin, dan alamat lengkap

Jawaban A

9. Sebagai indikator surat yang sudah terkirim adalah....

A. Sent C. Trash
B. To D. BCC

Jawaban A

10. Salah satu media penyimpanan data di dunia maya adalah .....

A. google drive C. hard drive
B. memori card D. flash disk

Jawaban A

Baca Juga: Update Soal PAS Prakarya Kelas 9 Semester 1 Kurikulum 2013 Lengkap dengan Kunci Jawaban Tahun 2022 2023

11. Dibawah ini yang termasuk tujuan pembuatan Blog .....

A. Sarana untuk meningkatkan kemampuan diri
B. Menjalankan hobi
C. Untuk mengisi waktu
D. memasarkan produk

Jawaban C

12. Agar blog selalu dikunjungi pengguna lain, usahakan blog selalu di .....

A. Masuk C. Redirect
B. Adsense D. Update

Jawaban D

13. Template blog adalah .....

A. Judul blog
B. Desain halaman blog
C. Halaman blog
D. Desain judul blog

Jawaban B

14. Syarat utama untuk membuat blog adalah mempunyai ......

A. akun gmail C. laptop
B. kuota D. facebook

Jawaban A

15. Penulisan alamat blog di bawah ini benar, kecuali ......

A. sekolah_globalmadani.blogspot.com
B. globalmadani-sekolah.blogspot.com
C. sekolahglobalmadani.blogspot.com
D. sekolah global madani.blogspot.com

Jawaban D

16. Jika kita ingin membuat postingan baru, maka menu yang dipilih adalah ......

A. new post C. layout
B. new page D. pages

Jawaban A

17. Pemilik blogger.com adalah .....

A. Pieter Both C. Pyra labs
B. Charles Darwin D. Pyramid

Jawaban C

18. Membuat artikel/postingan harus yang asli. Kalimat tersebut merupakan .....

A. syarat blogger C. ciri-ciri blogger
B. etika blogger D. tujuan blogger

Jawaban B

19. Ketika postingan sudah siap untuk dibagikan untuk orang lain, maka kita memilih...

A. preview C. buat entri
B. simpan D. publikasikan

Jawaban D

20. Fitur yang digunakan untuk mengatur background pada menu adalah ......

A. postingan C. template
B. entri baru D. tata letak

Jawaban C

Baca Juga: Update Soal PAS PJOK Kelas 9 Semester 1 Kurikulum 2013 Lengkap dengan Kunci Jawaban Terbaru Tahun 2022 2023

 

21.. Selama pandemi covid-19 apakah kalian sangat membutuhkan internet ?

A. Ya C. Biasa saja
B. Tidak D. Tidak tahu

Jawaban A

22. Sekumpulan aturan yang digunakan pada komunikasi data disebut .....

A. Protokol C. Komputer
B. Internet D. Wifi

Jawaban A

23. Internet sudah digunakan sejak tahun .....

A. 1960 C. 1980
B. 1970 D. 1990

Jawaban B

24. Bercakap-cakap atau ngobrol di internet dengan cara mengetik pesan, di mana pesan tersebut tampil di monitor secara online disebut dengan istilah .....

A. surfing C. download
B. chatting D. cutting

Jawaban B

25. Merupakan media untuk mengirimkan pesan melalui jalur internet, fungsinya untuk mengirimkan pesan baik berupa gambar, teks, atau bahkan video merupakan pengertian dari...

A. Surat C. Telepon
B. E-mail D. Telegram

Jawaban B

26. Jaringan antar komputer yang saling terhubung, tetapi masih dalam area atau luas tertentu sering disebut .....

A. ekstranet C. intranet
B. internet D. fleksinet

Jawaban C

27. Untuk mencari informasi tertentu di internet, dapat digunakan aplikasi .....

A. e-mail C. Search engine
B. chatting (IRC) D. banking online

Jawaban C

28. Kepanjangan Internet adalah .....

A. International Network
B. Internal Network
C. Interconnected Network
D. Integral Network

Jawaban A

29. Untuk keluar dari e-mail account, kita harus mengklik .....

A. sign in C. sign out
B. sign up D. compose

Jawaban C

30. Kepanjangan dari www yang benar adalah .....

A. web mail well C. well web west
B. word wide web D. west wide web

Jawaban B

Baca Juga: Update Contoh Soal PAS Seni Budaya Kelas 9 Semester 1 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Terbaru Tahun 2022

 Demikianlah artikel download soal PAS Informatika TIK kelas 9 semester 1 Kurikulum 2013 Tahun Pelajaran 2022/2023, beserta kunci jawaban yang dapat dijadikan sebagai latihan sebelum PAS dilaksanakan.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik. 

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: Berbagai sumber

Tags

Terkini

Terpopuler