25 Contoh Soal PTS/UTS Seni Budaya Kelas 9 Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2023 2024 dan Kunci Jawaban

28 Februari 2024, 15:00 WIB
25 contoh soal PTS/UTS Seni Budaya Kelas 9 Kurikulum 2013 /Pexels.com/@Frans van Heerden/

MEDIA BLORA - Artikel ini berisi kumpulan soal PTS/UTS Seni Budaya kelas 9 semester 2 sesuai Kurikulum 2013 beserta kunci jawaban, yang bisa digunakan sebagai latihan sebelum Pelaksanaan PTS atau UTS Tahun Ajaran 2023 2024.

Para siswa dianjurkan untuk mencoba mengerjakan 3kumpulan soal PTS/UTS Seni Budaya kelas 9 semester 2 Kurikulum 2013 tanpa melihat kunci jawaban terlebih dahulu, agar mendapatkan hasil yang baik saat PTS/UTS dilaksanakan.

Kumpulan soal PTS/UTS Seni Budaya kelas 9 semester 2 ini dapat menjadi referensi tambahan bagi orang tua atau siswa kelas 9 SMP/MTs sebagai persiapan menuju PAS/PAT Semester 2 tahun pelajaran 2023 2024.

Baca Juga: 50 Latihan Soal dan Kunci Jawaban PAS/PAT Seni Budaya Kelas 9 Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2023 2024

Semoga kumpulan soal PTS/UTS Seni Budaya kelas 9 semester 2 dan kunci jawaban ini bermanfaat sebagai sarana latihan yang efektif bagi siswa dalam menghadapi Penilaian Tengah Semester (PTS) atau Ujian Tengah Semester (UTS) tahun pelajaran 2023 2024.

Sebagaimana MEDIA BLORA rangkum dari berbagai sumber berikut kumpulan soal PTS/UTS Seni Budaya kelas 9 lengkap dengan kunci jawabannya.

 

1. Tempat menyimpan hasil kebudayaan fisik yang berasal dari berbagai kurun waktu disebut…

A. Museum
B. Gedung kesenian
C. Galeri
D. Show room

Jawaban A

2. Sebagai bahan dokumentasi pameran, pengunjung disarankan mengisi…

A. Formular
B. Data diri
C. Absensi
D. Buku tamu

Jawaban D

3. Laporan keuangan harus ditandatangani oleh ketua dan … secara terpisah dari laporan utama

A. Sekertaris
B. Seluruh panitia
C. Bendahara
D. Kepala sekolah

Jawaban C

4. Tempat berlatih atau berkarya seni dan sekaligus sebagai tempat menggelar dan memajang karya disebut…

A. Museum
B. Sanggar
C. Galeri
D. Show room

Jawaban B

5. Seniman yang telah memiliki nama besar serta modal finansial yang memadai biasanya memiliki ruang pameran sendiri yang disebut dengan…

A. Museum
B. Sanggar
C. Galeri
D. Show room

Jawaban C

6. Pada dasarnya pameran merupakan media … formal antara seniman dengan Masyarakat penikmatnya

A. Perantara
B. Komunikasi
C. Massa
D. Cetak

Jawaban B

7. Teknik sablon yang sering dijumpai dalam usaha percetakan merupakan bagian dari ilmu seni grafis. Berikut ini yang bukan termasuk alat sablon adalah…

A. Rakel
B. Screen
C. Tinta
D. Hair dryer

Jawaban C

8. Bahan sederhana yang dapat kita buat untuk membuat cetak tinggi adalah…

A. Bunga
B. Umbi umbian
C. Batang
D. Daun daunan

Jawaban B

9. Suatu kegiatan menunjukkan karya seni yang bergerak disebut…

A. Pameran
B. Pergelaran
C. Pementasan
D. Pentas seni

Jawaban B

10. Materi pameran yang diadakan di sekolah berupa…

A. Karya seni yang ada di sekolah
B. Karya seni hasil pengumpulan dari siswa
C. Karya seni hasil karya guru seni budaya
D. Karya seni yang berasal dari Kumpulan seniman

Jawaban B

Baca Juga: 50 Prediksi Soal dan Kunci Jawaban PAS/PAT IPS Kelas 9 Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2023 2024

11. Kelompok penyanyi yang terdiri dari 3 orang penyanyi disebut…

A. Solo
B. Duet
C. Trio
D. Kuartet

Jawaban C

12. Karakteristik yang sangat identik dalam music rock adalah…

A. Suara yang berkarakter berat
B. Suara yang powerfull
C. Vocal yang sering berimprovisasi
D. Harmonisasinya rumit

Jawaban B

13. Mimik wajah dan gestur atau gerak tubuh dalam bernyanyi termasuk dalam poin penting Teknik bernyanyi yaitu…

A. Resonansi
B. Pernapasan
C. Intonasi
D. Ekspresi

Jawaban D

14. Music pop menjadi music yang paling diminati karena…

A. Melodi sederhana
B. Melodi cukup rumit
C. Banyak improvisasi
D. Suara melodi keras

Jawaban A

15. Sajian music yang menggunakan alat music secara bersama sama disebut…

A. Orkes
B. Band
C. Ansambel
D. Paduan suara

Jawaban C

16. Alat music ritmis adalah alat music yang memiliki fungsi memainkan…

A. Rangkaian lagu
B. Irama atau ketukan
C. Melodi lagu
D. Iringan lagu

Jawaban B

17. Bila kita mendengarkan lagu yang terdengar hanya suara music disebut dengan…

A. Instrument
B. Nada
C. Irama
D. Birama

Jawaban A

18. Rossa merupakan penyanyi dengan gaya…

A. Rock
B. Dangdut
C. Jazz
D. Pop

Jawaban D

19. Cara pengucapan kata kata dalam menyanyi dengan baik dan jelas sehingga pesan atau makna lagu dapat tersampaikan kepada pendengar adalah pengertian dari…

A. Artikulasi
B. Intonasi
C. Phrasering
D. Ekspresi

Jawaban A

20. Alat music biola dimainkan dengan cara…

A. Ditekan
B. Digetarkan
C. Ditiup
D. Digesek

Jawaban D

Baca Juga: 30 Contoh Soal PTS/UTS Informatika Kelas 9 Semester 2 Kurikulum 2013 beserta Kunci Jawaban TA 2023 2024

21. Alat music bongo, gendang dan saron dimainkan dengan cara…

A. Dipukul
B. Digoyangkan
C. Dipetik
D. Ditiup

Jawaban A

22. Aliran musik jazz merupakan aliran music yang berasal dari negara…

A. Inggris
B. Amerika serikat
C. Australia
D. Jepang

Jawaban B

23. Music ansambel dibagi2 yaitu…

A. Ansambel sejenis dan seirama
B. Ansambel senada dan sejenis
C. Ansambel campuran dan senada
D. Ansambel sejenis dan campuran

Jawaban D

24. Panitia yang bertugas membuat poster, katalog, spanduk adalah…

A. Seksi acara
B. Seksi dokumentasi
C. Seksi publikasi
D. Seksi perlengkapan

Jawaban C

25. Salah satu fungsi pameran di sekolah antara lain…

A. Sebagai media penampilan jati diri siswa
B. Untuk melatih siswa mandiri
C. Melatih beroganisasi
D. Melatih siswa untuk bekerja sama

Jawaban A

 Demikianlah artikel 25 contoh soal PTS/UTS Seni Budaya kelas 9 semester 2 Kurikulum 2013 Tahun Pelajaran 2023 2024, beserta kunci jawaban yang dapat dijadikan sebagai latihan sebelum PTS/UTS semester 2 dilaksanakan.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber

Tags

Terkini

Terpopuler