20 Contoh Soal PTS Fiqih Kelas 9 Semester 1 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Terbaru Tahun 2022 2023

- 12 September 2022, 14:44 WIB
Ilustrasi 20 contoh soal PTS Fiqih kelas 9 semester 1 dan kunci jawaban terbaru tahun 2022
Ilustrasi 20 contoh soal PTS Fiqih kelas 9 semester 1 dan kunci jawaban terbaru tahun 2022 /Pixabay / dariuszSankowski.

A. Wajib
B. Sunnah
C. Fardu Kifayah
D. Wajib bagi yang mampu

Jawaban B

3. Salah satu firman Allah yang memerintahkan kita berkurban tercantum dalam....

A. QS. Alkautsar 1-3
B. QS. Almudatsir 1-3
C. QS. Ibrohim 12
D. QS. Albaqoroh 14

Jawaban A

4. Waktu Penyembelihan kurban yaitu....

A. Tanggal 10 Dzulhijjah
B. Tanggal 10 - 12 Dzulhijjah
C. Tanggal 10 - 13 Dzulhijjah
D. Tanggal 10 - 15 Dzulhijjah

Jawaban C

5. Jenis hewan yang boleh untuk berkurban yaitu....

A. Kambing, sapi, unta, ayam
B. Kambing, domba, sapi, unta, kerbau
C. Ayam dan kambing
D. Semua jawaban benar

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah