DOWNLOAD Soal UTS PTS Prakarya Kelas 7 Semester 1 SMP/MTs Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Tahun 2022 2023

- 30 September 2022, 09:09 WIB
Ilsutrasi - donwload soal UTS PTS Prakarya kelas 7 semester 1 dan kunci jawaban terbaru tahun 2022
Ilsutrasi - donwload soal UTS PTS Prakarya kelas 7 semester 1 dan kunci jawaban terbaru tahun 2022 /pixabay/bodobe


MEDIA BLORA – Berikut ini artikel download soal UTS PTS Prakarya kelas 7 semester 1 Kurikulum 2013 SMP/MTs tahun pelajaran 2022/2023, beserta kunci jawaban cocok buat latihan Penilaian Tengah Semester (PTS).

Download soal UTS PTS Prakarya kelas 7 semester 1 Kurikulum 2013 SMP/MTs beserta kunci jawaban, bisa digunakan latihan orang tua atau siswa kelas 7 SMP/MTs, sebelum pelaksanan PTS semester 1.

Para siswa bisa mencoba mengerjakan download soal UTS PTS Prakarya kelas 7 semester 1 Kurikulum 2013 SMP/MTs tahun 2022 beserta kunci jawaban ini, agar siswa mempunyai lebih banyak referensi dalam persiapan UTS semester 1 tahun pelajaran 2022/2023.

Baca Juga: 20 Contoh Soal UTS PTS PJOK Kelas 7 Semester 1 Kurikulum 2013 SMP/MTs dan Kunci Jawaban Terbaru Tahun 2022

Meskipun sudah ada kunci jawaban download soal UTS PTS Prakarya kelas 7 semester 1 Kurikulum 2013 SMP/MTs dari artikel dibawah ini, diharapkan para siswa tetap berusaha untuk mengerjakan tanpa melihat kunci jawabannya dahulu.

Berikut MEDIA BLORA rangkum dari berbagai sumber, download soal UTS PTS Prakarya kelas 7 semester 1 Kurikulum 2013 SMP/MTs lengkap dengan kunci Jawaban sebagai bahan latihan. berikut ini:

 1. Sehelai kain batik tulis dibuat pengrajin dengan cara ditulis mempergunakan alat untuk membatik, alat tersebut adalah ...........

A. Ambalan
B. Canting
C. Bengkok
D. Malam/lilin

Jawaban B

2. Batik Indramayu motifnya karena perpaduan motif Pesisirdan motif Tiongkok. Sebutkan salah satu motif batik Indramayu yang terkenal ...........

A. Motif Niaga
B. Motif Mega Mendung
C. Motif Parang Rusak
D. Motif Bokong Semar

Jawaban D

3. Fungsi kemasan pada sebuah benda kerajinan serat alam, yaitu ...........

A. Terlihat rapih
B. Berbunga merah
C. Memberi warna
D. haarum dan wangi

Jawaban A

4. Serat alam tumbuhan kapas diolah menjadi tekstil disebut …

A. Kainwoll
B. Kain sutra
C. Kain dakron
D. Kain katun

Jawaban D

5. Salah satu serat alam hewani dari hasil kepompong ulat sutra adalah sutra, cirri jenis bahan sutra yaitu ...........

A. Mudah menyerap air
B. Halus, lembut dan kenyal
C. Berwarna cerah
D. Kasar, keras dan mudah dianyam

Jawaban B

Baca Juga: Prediksi 20 Soal PTS TIK Informatika Kelas 7 Semester 1 Kurikulum 2013 SMP/MTs dan Kunci Jawaban Tahun 2022

6. Produk kerajinan serat alam hewan yaitu kain sutra dapat diperoleh dari …

A. Kepompong ulat
B. Kulit ikan
C. Bulu Domba
D. Tulang kerbau

Jawaban A

7. Teknik yang biasa digunakan untuk proses serat hewan bulu domba dengan cara ...........

A. Ditenun
B. Dipilin
C. Dirangkai
D. Dipangkas

Jawaban B

8. Kesed dan hordeng merupakan kerajinan tekstil di ruang tamu berfungsi sebagai ...........

A. Fungsi hias
B. Fungsi pelengkap
C. Fungsi pakai
D. Fungsi penambah warna

Jawaban A

9. Serat Nanas dapat dijadikan bahan dasar untuk kain batik, serat nanas termasuk serat …

A. Serat tumbuhan
B. Serat sintetis
C. Serat Hewani
D. Serat cambric

Jawaban A

10. Salah satu cirri serat tumbuhan dari batang ini berbuku-buku, kuat karena itu serat tumbuhan batang ini dapat dibuat alat rumah tangga, serat tumbuhan dari batang yang dimaksud adalah …

A. Kulit jagung
B. Alang-alang
C. Bambu
D. Kulit Kayu

Jawaban C

Baca Juga: TERBARU ! 20 Soal PTS UTS IPA Kelas 7 Semester 1 Tahun Pelajaran 2022-2023 Lengkap Kunci Jawaban

11. Serat tumbuhan dari bagian batang lentur, kuat dan mudah untuk mendapatkannya dapat di buat tas, kursi yaitu ...........

A. Pelepah pisang
B. Kulit jagung
C. Eceng gondok
D. Kapas

Jawaban C

12. Serat tumbuhan dari bagian batang ini mudah dibentuk, sehingga dapat dijadikan benda kerajinan komoditi ekspor dunia, karena itu banyak dicari dan batangnya sangat kuat, sehingga dapat dibuat kursi, tempat tidur, dan lemari ...........

A. Kepompong ulat sutra
B. Alang-alang
C. Tempurung kelapa
D. Rotan

Jawaban D

13. Serat tumbuhan ini sangat mudah mendapatkannya dan dapat dibuat alat musik, diperoleh dari bagian batang yaitu ...........

A. Pelepah pisang
B. Kapas
C. Bambu
D. Alang-alang

Jawaban C

14. Serat tumbuhan dari biji dapat dimanfaatkan untuk kerajinan, hasil kerajinan di rumah tangga yang terbuat dari seratyaitu (kapas) diantaranya ...........

A. Jam dinding
B. Lemari
C. Hiasan Dinding
D. Gelang

Jawaban C

15. Bentuk produk kerajinan tekstil di bawah ini berfungsi sebagai hiasan (fungsi hias) yaitu ...........

A. Gorden
B. Gelang tangan
C. Taplak meja guru
D. Sarung bantal dan guling Jawaban

Jawaban A

Baca Juga: Prediksi 20 Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban Tahun 2022 2023

 16. Kerajinan tekstil misalnya tempat HP dari kain, langkah akhir cara pembuatan flannel yaitu …

A. Disetrika
B. Halus, lembut dan kenyal
C. Dijemur terkena sinar matahari
D. Kasar, keras dan mudah dianyam

Jawaban A

17. Pemeliharaan kain batik agar warna tidak pudar dan tidak cepat rusak maka sebaiknya kain batik dicuci mempergunakan ...........

A. Sabun mandi
B. Lerak
C. Sirih
D. Sabun batangan

Jawaban B

18. Alat yang digunakan saat pembuatan kerajinan dari pelepah pisang, untuk dijadikan lukisan adalah …

A. Golok
B. Gunting
C. Canting
D. Pisau

Jawaban D

19. Teknik pengolahan kain batik setelah ditutup malam, dilakukan dengan cara direbus air panas cara ini disebut ...........

A. Lorod
B. Cap
C. Premtil
D. Tulis

Jawaban A

20. Agar sebuah benda kerajinan bernilai jual tinggi, maka perlu adanya kemasan, kemasan untuk sehelai batik yaitu ...........

A. Kertas karton diberiplastik transparan
B. Anyaman rotan ditambah bunga plastik
C. Plastic warna gelap diberi pita
D. Karton manila putih

Jawaban A

Baca Juga: Bocoran! 20 Soal UTS PTS PJOK Kelas 9 Semester 1 Kurikulum 2013 SMP/MTs dan Kunci Jawaban Terbaru Tahun 2022

Demikianlah artikel download soal UTS PTS Prakarya kelas 7 semester 1 Kurikulum 2013 SMP/MTs Tahun Pelajaran 2022/2023, beserta kunci jawaban yang dapat dijadikan sebagai latihan ulangan tengah semester 1.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x