Soal PAS PKn Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 4 Desember 2022, 08:01 WIB
Ilustrasii. Soal PAS PKn Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 Lengkap dengan Kunci Jawaban.
Ilustrasii. Soal PAS PKn Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 Lengkap dengan Kunci Jawaban. /unsplash.com

25. Penegakan hukum tidak berlaku dengan sendirinya.Banyak factor yang mempengaruhinya,diantaranya adalah..........

A. Faktor Masyarakatnya
B. Faktor Orang Lain
C. Faktor Keluarga
D. Faktor Teman
E. Faktor Kesehatan

Jawaban: A

26. Pernyataan berikut yang merupakan salah satu pengertian dari Penegakan Hukum adalah.......

A. Suatu pandangan yang hidup dalam masyarakat tentang hukum
B. Hukum adalah hak setiap orang
C. Tidak Seorangpun boleh diperlakukan sewenang-wenang tanpa mengindahkan hukum
D. Proses dilakukannya upaya untuk menegakkan norma-norma hukum secara nyata
E. Tingkat Aspirasi hukum yang tinggi

Jawaban: D

27. Salah satu factor yang dapat menjamin tercapainya suatu keadilan hukum,adalah.......

A. Adanya jaminan dan kepastian hukum
B. Terbukanya proses peradilan
C. Adanya kebebasan berpendapat
D. Kesejahteraan penegak hukum
E. Berlakunya hukum tanpa pandang bulu

Jawaban: A

28. Salah satu contoh dari perlindungan dan penegakan hukum terhadap konsumen,yaitu.......

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah