Kumpulan 30 Soal UAS PKN Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 beserta Kunci Jawaban

- 4 Desember 2022, 09:01 WIB
Ilustrasi. Kumpulan 30 Soal UAS PKn Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 beserta Kunci Jawaban.
Ilustrasi. Kumpulan 30 Soal UAS PKn Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 beserta Kunci Jawaban. /unsplash.com

A. Penangkapan seseorang tanpa berdasarkan hukum
B. Pembungkaman kebebasan pers
C. Rasa ketakutan masyarakat terhadap pemerintah
D. Tingkat kemiskinan yang tinggi
E. Tindak kekerasan atas dasar Agama

Jawaban: E

29. Berikut ini contoh pelanggaran Hak Asasi Pribadi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara,yaitu.........

A. Melanggar aturan yang telah disepakati
B. Mencekal seseorang yang bersalah
C. Menahan seseorang yang diduga bersalah
D. Melarang seseorang untuk beribadah sesuai dengan Agamanya
E. Melarang seseorang untuk bersekolah

Jawaban: D

30. Berikut ini merupakan salah satu contoh bentuk pengingkaran kewajiban warga negara yang sering terjadi di lingkungan kita,yaitu.........

A. Korupsi
B. Membuang Sampah sembarangan
C. Terorisme
D. Separatisme
E. Pemberontakan

Jawaban: B

Baca Juga: Latihan Soal PAS PKn Kelas 12 Semester 1 Lengkap beserta Kunci Jawaban

Demikian penjelasan tentang Kumpulan 30 Soal UAS PKN Kelas 12 Semester 1 Kurikulum 2013 beserta Kunci Jawaban.***

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah