Update 30 Soal UAS PAS Geografi Kelas 10 Semester 1 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023

- 5 Desember 2022, 20:07 WIB
Update soal UAS PAS Geografi kelas 10 semester 1 lengka dengan kunci jawaban terbaru tahun 2022
Update soal UAS PAS Geografi kelas 10 semester 1 lengka dengan kunci jawaban terbaru tahun 2022 /unsplash.com

a. interaksi antara lingkungan fisik alam dan manusia
b. lingkungan fisik alam dan keruangan
c. kerangka regional dan analisis wilayah yang berciri khusus
d. aspek keruangan dan pemanfaatannya bagi tempat hidup manusia
e. perseba

6. Untuk mengetahui proses terjadinya fenomena alam, analisis geografi dapat dilakukan
dengan mengajukan pertanyaan….

a. what
b. when
c. where
d. why
e. how

Jawaban E

7. Alat pembuktian hipotesis serta pencapaian tujuan penelitian adalah….

a. angket
b. foto udara
c. data
d. arsip
e. surat kabar

Jawaban C

8. Proses pengklasifikasian jawaban dari para responden menurut jenisnya, yaitu….

a. interprestasi
b. tabulating
c. editing
d. coding
e. classifying

Jawaban D

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah