30 Soal UAS IPA Kelas 6 Semester 1 Sesuai Kisi-kisi Kurikulum 2013 Lengkap dengan Kunci Jawaban Tahun 2022

- 7 Desember 2022, 14:01 WIB
30 soal UAS IPA kelas 6 SD semester 1 tahun 2022
30 soal UAS IPA kelas 6 SD semester 1 tahun 2022 /unsplash.com

Jawaban D

15. Perkembangbiakan makhluk hidup secara kawin disebut...

a. vegetatif
b. generatif
c. produktif
d. proaktif

Jawaban B

16. Sel telur yang telah dibuahi disebut...

a. zigot
b. bayi
c. janin
d. embrio

Jawaban A

17. Alat perkembangbiakan secara generatif yaitu ....

a. tunas
b. umbi
c. spora
d. bunga

Jawaban D

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x