Contoh Soal UAS Biologi Kelas 11 Semester 1 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban

- 8 Desember 2022, 20:41 WIB
Ilustrasi. Contoh Soal UAS Biologi Kelas 11 Semester 1 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban.
Ilustrasi. Contoh Soal UAS Biologi Kelas 11 Semester 1 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban. /unsplash.com

Jawaban: A

2. sel tersusun atas komponen organik yang berupa karbohidrat, lemak, protein dan asam nukleat. Apabila dilakukan analisis bagian sel yang paling banyak mengandung asam nukleat adalah...

A. inti sel
B. dinding sel
C. sitoplasma
D. membran sel
E. retikulum endoplasma

Jawab: A

3. Di bawah ini organel- organel sel :

1. vakuola besar
2. ribosom
3. lisosom
4. plastida
5. sentrosom
6. dinding sel

organel sel yang hanya dimiliki oleh tumbuhan ditunjukkan oleh nomor...

A. 1,2 dan 3
B. 1,3 dan 6
C. 1,4 dan 6
D. 2,3 dan 6
E. 2,5 dan 6

Jawab: C

4. Perbedaan antara molekul DNA dengan RNA adalah ...

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x