40 Contoh Soal UAS PKN Kelas 9 Semester 1 dan Kunci Jawaban Sesuai Kisi-kisi Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023

- 15 Desember 2022, 13:02 WIB
40 contoh soal UAS PKN kelas 9 semester 1 dan kunci jawaban Tahun 2022
40 contoh soal UAS PKN kelas 9 semester 1 dan kunci jawaban Tahun 2022 /Max Fischer/

21. Kemerdekaan yang dicapai oleh bangsa Indonesia tidak semata-mata basil jerih payah perjuangan bangsa Indonesia, tetapi atas kuasa Tuhan Yang Maha Esa. Hal ini sesuai dengan makna Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, alinea....

a. Pertama c. Ketiga
b. Kedua d. Keempat

Jawaban C

22. Dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 alinea keempat memuat prinsip-prinsip negara yang salah satunya adalah tentang bentuk negara yaitu ...

a. Republik yang berkedaulatan Tuhan
b. Republik yang berkedaulatan Negara
c. Republik yang berkedaulatan Hukum
d. Republik yang berkedaulatan Rakyat

Jawaban D

23. Pokok pikiran pertama Pembukaan Undang­Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 adalah negara melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dengan berdasar atas ....

a. Ketuhanan c. Persatuan
b. Kemanusiaan d. Kerakyatan

Jawaban C

24. Berikut yang bukan merupakan wujud sikap positif dalam keluarga terhadap pokok-pokok pikiran Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 .... .
a. Taat dan patuh terhadap orang tua
b. Rukun dan kompak dengan kakak maupun adik
c. Mengakui dan menghargai hak-hak asasi orang lain
d. Menjaga nama baik keluarga dimanapun berada

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah