PREDIKSI Soal UTS PAI Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 tahun 2022 2023

- 24 Januari 2023, 20:40 WIB
Ilustrasi. PREDIKSI Soal UTS PAI Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 tahun 2022 2023.
Ilustrasi. PREDIKSI Soal UTS PAI Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 tahun 2022 2023. /unsplash.com

11. Konsep dalam bank syariah dalam mengambil keuntungan adalah menerapkan konsep sistem bagi hasil yang dinamakan dengan ...

A. Muzaroah
B. Murabahah/MUDHOROBAH
C. Musyaqah
D. Mukhabarah

Jawaban: B

12. Bunga uang atau nilai lebih atas penukaran barang. Hal ini sering terjadi dalam pertukaran bahan makanan, perak, emas, dan pinjam-meminjam dinamakan ...

A. Riba
B. Muzaraah
C. Musaqah
D. Khiyar
E. Mukhabarah

Jawaban: A

13. akad kerja sama usaha antara dua pihak, di mana pihak pertama menyediakan semua modal (ṡāhibul māl), pihak lainnya menjadi pengelola atau pengusaha (muḍarrib) dinamakan ...

A. jual beli
B. sewa menyewa
C. utang piutang
D. Syirkah
E. Muḍārabah

Jawaban: E

14. Perhatikan ungkapan-ungkapan dibawah ini.

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x