Download 25 Soal PTS Sejarah Peminatan Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022 202

- 27 Januari 2023, 22:13 WIB
Ilustrasi. Download 25 Soal PTS Sejarah Peminatan Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023.
Ilustrasi. Download 25 Soal PTS Sejarah Peminatan Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023. /unsplash.com

2. Wilayah negara yang kalah perang semakin sempit, sedangkan wilayah negara pemenang perang semakin luas. hal ini merupakan perubahan yang terjadi pasca Perang Dunia I dalam bidang ...

A. Agama
B. Sosial
C. Ekonomi
D. Politik
E. Budaya

Jawaban: D

3. Yang tidak termasuk faktor-faktor yang mendorong bangsa-bangsa barat pergi ke dunia timur ialah ...

A. Adanya kemajuan di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi, yaitu dengan ditemukan peta dan kompas yang sangat penting bagi pelayaran.
B. Adanya jiwa petualangan sehingga menggugah semangat untuk melakukan penjelajahan samudra.
C. Dikuasainya rute dan pusat-pusat perdagangan di Timur Tengah oleh orang-orang Islam.
D. Bangsa Eropa memiliki kemampuan menciptakan teknologi yang lebih maju dibandingkan dengan daerah-daerah di luar benu
E. Adanya keinginan untuk mendapatkan rempah-rempah dari daerah asal sehingga harganya lebih murah

Jawaban: D

4. Perhatikan data berikut!

1) Rakyat yang mempunyai tanah harus tetap bekerja melebihi waktu yang ditentukan
2) Jumlah tanah untuk yang ditanami tanaman yang berkualitas ekspor melebihi seperlima dari tanah garapan
3) Lahan yang disediakan untuk pelaksanaan tanaman wajib tidak dikenai pajak
4) Tiap kelebihan dari hasil panen tidak dikembalikan lagi kepada para petani
5) Gagalyna panen dalam tanaman wajib tetap menjadi tanggung jawab petani atau rakyat

Berbagai penyimpangan yang terjadi selama pelaksanaan sistem tanam paksa ditunjukkan nomor ...

A. 2), 4), dan 5)
B. 2), 3), dan 4)
C. 1), 3), dan 5)
D. 1), 2), dan 3)
E. 3), 4), dan 5)

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x