Pembahasan Contoh Soal UTS PAI Kelas 5 MI Semester 2 Tahun Pelajaran 2022 2023, Dilengkapi Kunci Jawaban

- 2 Februari 2023, 05:39 WIB
Pembahasan Contoh Soal UTS PAI Kelas 5 MI Semester 2 Tahun Pelajaran 2022 2023
Pembahasan Contoh Soal UTS PAI Kelas 5 MI Semester 2 Tahun Pelajaran 2022 2023 /pixabay/picjumbo_com/

Pembahasan:

Secara bahasa, al-Ma’un artinya adalah barang-barang yang berguna.

3. Tidak mau bersedekah kepada orang yang kurang mampu termasuk perbuatan ....

a. terpuji

b. teladan

c. keutamaan agama

d. mendustakan agama

Jawab: d

Pembahasan:

Perilaku mendustakan agama ialah enggan menganjurkan dan tidak mau bersedekah kepada orang yang kurang mampu menghardik anak yatim, melalaikan shalat, dan riya’ dalam beribadah.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x