20 Contoh Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 2 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Tahun Ajar 2022 2023

- 10 Februari 2023, 07:07 WIB
20 contoh soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban TA 2022 2023
20 contoh soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban TA 2022 2023 /pexels.com

MEDIA BLORA - Berikut ini 20 contoh soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 semester 2  Kurikulum 2013 tahun pelajaran 2022/2023, beserta kunci jawaban yang cocok buat latihan sebelum pelaksanaan Ujian Tengah Semester 2 (UTS).

20 contoh soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 semester 2 Kurikulum 2013 lengkap dengan kunci jawaban, bisa digunakan latihan orang tua atau siswa kelas 8 SMP/MTs, sebelum pelaksanan UTS Semester 2 tahun pelajaran 2022 2023.

Para siswa bisa mencoba mengerjakan 20 contoh soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 semester 2 Kurikulum 2013 SMP/MTs beserta kunci jawaban ini, agar siswa mempunyai lebih banyak referensi dalam persiapan Ujian Tengah Semester 2 tahun pelajaran 2022/2023.

Baca Juga: 20 Contoh Soal PTS Prakarya Kelas 8 Semester 2 Lengkap dengan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023

Meskipun sudah ada kunci jawaban 20 contoh soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 semester 2 Kurikulum 2013 dari artikel dibawah ini, diharapkan para siswa tetap berusaha untuk mengerjakan tanpa melihat kunci jawabannya dahulu.

Berikut MEDIA BLORA rangkum dari berbagai sumber, 20 contoh soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 semester 2 Kurikulum 2013 lengkap dengan kunci Jawaban sebagai bahan latihan soal dirumah.:

 1. Dibawah ini adalah manfaat dari teks ulasan, kecuali …

A. Dapat menambah pengetahuan
B. Dapat memperkuat daya kritis
C. Dapat berkomentar negatif terhadap karya atau objek
D. Dapat memunculkan sikap apresiatif

Jawaban: C

2. Dibawah ini adalah pengertian dari teks ulasan, kecuali …

A. Suatu teks yang memiliki fungsi untuk memberikan kritik pada karya atau objek yang diulas
B. Suatu teks yang memuat tentang sinopsis atau rangkuman cerita
C. Suatu teks yang memuat tentang penilaian terhadap karya atau objek yang diulas
D. Suatu teks yang memberikan pertimbangan terhadap karya atau objek yang diulas

Jawaban: B

3. Penilaian atau pertimbangan terhadap kualitas buku yang didalamnya dijelaskan tentang pendapat dinamakan …

A. Ulasan film
B. Ulasan berita
C. Ulasan pers
D. Ulasan buku

Jawaban: D

4. Dibawah ini adalah unsur-unsur berita, kecuali …

A. Menggunakan kata Is (apakah)
B. Menggunakan kata What (apa)
C. Menggunakan kata Where (dimana)
D. Menggunakan kata Why (mengapa)

Jawaban: A

5. Dibawah ini ini adalah kekurangan dari teks ulasan, kecuali …

A. Menjadikan seseorang kritis terhadap suatu karya atau objek
B. Terdapat multi tafsir terhadap ulasan suatu karya atau objek
C. Informasi yang disampaikan berbeda-beda tergantung dari pemahaman pengulas
D. Terdapat kata-kata yang tidak sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia

Jawaban: A

6. Dibawah ini adalah yang termasuk identitas karya, kecuali …

A. Judul
B. Pengarang
C. Penerbit
D. Alur cerita

Jawaban: D

7. Perhatikan kalimat Dibawah ini ini:
Novel ini akan lebih baik lagi jika diberikan sedikit ilustrasi gambar dalam tiap bab nya.
Kalimat tersebut memakai kata konjungsi …

A. Temporal
B. Penerang
C. Pemicu
D. Situasi

Jawaban: B

8 Perhatikan kalimat Dibawah ini!
Film ini sudah menjadi buah bibir di kalangan para pengguna media sosial semenjak ditemukannya perbedaan antara cerita pada film dan novel aslinya.
Kalimat tersebut memakai kata konjungsi …

A. Pemicu
B. Penerang
C. Temporal
D. Situasi

Jawaban: C

9. Dibawah ini adalah langkah-langkah menyimpulkan dan meringkas berita, kecuali …

A. Membaca dan mendengarkan berita
B. Mencatat hal-hal pokok atau inti
C. Berita disampaikan kembali dengan ringkas
D. Berita disampaikan dengan panjang lebar

Jawaban: d

10. Untuk menanggapi suatu ucapan yang berkaitan dengan berita bisa berupa …

A. Memberikan sapaan
B. Memberikan komentar atau kritik
C. Memberikan kiriman salam
D. Memberitahu yang lain

Jawaban: b

Baca Juga: Latihan 20 Soal PTS IPS Kelas 8 Semester 2 Lengkap dengan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2022 2023

11. Dibawah ini adalah manfaat dari teks ulasan, kecuali …

A. Dapat menambah pengetahuan
B. Dapat memperkuat daya kritis
C. Dapat berkomentar negatif terhadap karya atau objek
D. Dapat memunculkan sikap apresiatif

Jawaban: C

12. Dibawah ini yang adalah pengertian teks persuasif adalah …

A. Teks yang menceritakan tentang kejadian atau peristiwa
B. Teks tentang prosedur atau cara-cara
C. Teks yang mendeskripsikan suatu benda
D. Teks yang berisi bujukan atau ajakan terhadap pembaca agar mengikuti keinginan penulis

Jawaban: D

13. Yang digunakan dalam teks persuasif untuk membujuk dan mempengaruhi adalah …

A. Cerita kebanyakan orang
B. Rayuan
C. Pendapat para ahli dan fakta
D. Deskripsi benda

Jawaban: C

14. Perhatikan kalimat berita Dibawah ini ini:
Sekitar pukul 14.15 WIB, jalan Bandung tampak ramai
Kalimat berita tersebut adalah termasuk dalam kaidah kebahasaan …

A. Menggunakan kata kerja mental
B. Menggunakan konjungsi temporal
C. Menggunakan bahasa simpel
D. Menggunakan fungsi keterangan waktu dan tempat

Jawaban: D

15. Dibawah ini ini adalah kaidah kebahasaan teks persuasif, kecuali …

A. Terdapat kata-kata penghubung yang argumentatif
B. Terdapat kata kerja mental
C. Terdapat kata-kata perujukan atau referensi
D. Terdapat opini yang negatif dari masyarakat

Jawaban: D

16. Yang bukan adalah struktur teks persuasif yaitu …

A. Penyampaian isu atau pengenalan masalah
B. Pendapat penulis atau ahli dan sejumlah fakta
C. Pernyataan bujukan atau ajakan untuk melakukan sesuatu
D. Penulisan teks dengan panjang lebar

Jawaban: D

17. Dibawah ini yang adalah contoh kalimat pendapat, yaitu …

A. Kita setuju dengan pemerintah mengenai pentingnya vaksin
B. Menurut data WHO, saat ini kasus pasien Covid-19 mengalami penurunan
C. Covid-19 adalah virus Corona
D. Berdasarkan hasil penelitian bahwa vitamin D dapat membantu meningkatkan imunitas tubuh

Jawaban: A

18. Dibawah ini yang adalah contoh kalimat fakta adalah …

A. Menurut opini masyarakat, mereka masih resah untuk divaksin
B. Kita bisa mempertanggungjawabkan apa yang sudah disepakati bersama
C. Kita seharusnya setuju dengan kebijakan pemerintah
D. Menurut data WHO, saat ini kasus pasien Covid-19 mengalami penurunan

Jawaban: D

19. Dibawah ini ini adalah pengertian dari iklan, yaitu …

A. Memberikan informasi kepada masyarakat atau khalayak umum tentang suatu barang dan jasa melalui media massa
B. Menjual barang dan jasa di media massa
C. Membeli barang dan jasa di media massa
D. Memaksa masyarakat atau khalayak untuk membeli barang dan jasa

Jawaban: A

20. Dibawah ini yang adalah contoh kalimat yang menggunakan kata penghubung yang argumentatif adalah …

A. Pantai Santolo terletak di Garut, Jawa Barat
B. Berdasarkan jurnal ilmiah, vitamin C dapat menjaga imun tubuh
C. Oleh karena itu kita harus belajar dengan giat serta berdoa dengan sungguh-sungguh
D. Dibawah ini langkah-langkah membuat kerajinan tangan

Jawaban: C

Baca Juga: 20 Latihan Soal PTS IPA Kelas 8 Semester 2 Lengkap dengan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun Ajar 2022 2023

 Demikianlah artikel 20 contoh soal UTS Bahasa Indonesia kelas 8 semester 2 Kurikulum 2013 Tahun Pelajaran 2022/2023, beserta kunci jawaban yang dapat dijadikan sebagai latihan sebelum UTS Semester 2 dilaksanakan.***

*Disclaimer

1. Konten ini dibuat untuk siswa atau orang tua dalam proses evaluasi belajar dalam menemukan soal dan kunci jawaban.

2. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

3. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi guru atau siswa mengeksplorasi jawaban lain yang lebih baik.  

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah