30 Latihan Soal UTS Fiqih Kelas 9 Semester 2 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Terbaru Tahun 2022 2023

- 28 Februari 2023, 05:45 WIB
30 latihan soal UTS Fiqih kelas 9 semester 2 dan kunci jawaban terbaru tahun 2022 2023
30 latihan soal UTS Fiqih kelas 9 semester 2 dan kunci jawaban terbaru tahun 2022 2023 /pexels.com

Baca Juga: Terbaru! 25 Contoh Soal PTS IPA Kelas 9 Semester 2 dan Kunci Jawaban Terbaru Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023

11. Pegadai boleh memanfaatkan barang gadaian itu atas seizin…….

a. Pemiliknya
b. Pengadilan
c. Kepolisian
d. Penguasa

Jawaban A

12. Pemindahan hutang kepada pihak lain [hiwalah] tidak sah apabila tidak memenuhi rukunnya . Diantara rukun hiwalah di bawah ini kecuali ......

a. Muhil dan muhal
b. Orang yang mendapat tanggung jawab membayar hutangnya
c. Mu’jir dan musta’jir
d. Akad atau ijab kabul

Jawaban C

13. Berikut adalah pernyataan yang tidak sesuai terkait berakhirnya akad hiwalah adalah ..........

a. Salah satu pihak membatalkan akad sesudah akad itu berlaku tetap
b. Muhal melunasi utang yang di alihkan muhal alaih
c. Jika muhal meninggal dunia sedangkan muhal alaih menjadi ahli warisnya
d. Muhal membebaskan muhal alaih dari kewajiban utang yang di alihkan

Jawaban A

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah