Prediksi Soal UTS IPS Kelas 4 SD/MI Semester Genap Tahun Ajaran 2022 2023 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban

- 28 Februari 2023, 16:09 WIB
Berikut ini merupakan prediksi soal UTS IPS kelas 4 SD/MI semester genap Tahun Ajaran 2022 2023 Kurikulum Merdeka dan kunci jawaban
Berikut ini merupakan prediksi soal UTS IPS kelas 4 SD/MI semester genap Tahun Ajaran 2022 2023 Kurikulum Merdeka dan kunci jawaban /pexels.com

Baca Juga: Soal Pilihan Ganda dan Essay PTS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 Kurikulum Merdeka

16. Koperasi dibentuk atas dasar azas .....
a. kekeluargaan
b. keuntungan
c. keadilan
d. perekonomian

Jawaban: A

17. Tujuan utama koperasi adalah .....
a. Mencari keuntungan sebanyak-banyaknya
b. Meningkatkan kesejahteraan anggota
c. Meningkatkan kesejahteraan pengurus
d. Menyediakan barang-barang kebutuhan

Jawaban: B

18. Bapak koperasi Indonesia adalah .....
a. Moh. Hatta
b. Soekarno
c. Soeharto
d. Habibie

Jawaban: A

19. Berdasarkan jenis usaha, koperasi dibedakan menjadi 3, yakni koperasi konsumsi, koperasi kredit, dan koperasi .....
a. produksi
b. ekonomi
c. usaha bersama
d. sosial

Jawaban: A

20. Seseorang yang baru pertama kali masuk menjadi anggota koperasi diwajibkan membayar .....
a. simpanan pokok
b. simpanan wajib
c. simpanan sukarela
d. dana cadangan

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah