Baru! 40 Soal PTS PKN Kelas 9 Semester 2 Sesuai Kisi-kisi Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban Tahun 2022 2023

- 4 Maret 2023, 12:43 WIB
Update 40 soal PTS PKN kelas 9 semester 2 TA 2022 2023
Update 40 soal PTS PKN kelas 9 semester 2 TA 2022 2023 /pexels.com

Jawaban D

25. Negara menjamin kebebasan warga negara untuk berkumpul dan berserikat. Hal ini terbisa dalam UUD 1945 pada pasal ….

a. 28
b. 31
c. 34
d. 27

Jawaban A

26. Persatuan yang terwujud dalam keberagaman membawa sebuah arti penting untuk kehidupan masyarakat Indonesia, salah satunya yaitu ….

a. Mempererat hubungan antar suku
b. Terwujudnya aturan yang mengatur hubungan antar masyarakat
c. Terwujudnya kehidupan masyarakat yang selaras, serasi, dan juga seimbang
d. Terciptanya keamanan di dalam lingkungan masyarakat

Jawaban C

27. Sistem kekerabatan yang menarik garis keturunan dari pihak perempuan disebut dengan ….

a. Patrilineal
b. Parental
c. Bilateral
d. Matrilineal

Jawaban D

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah