Kumpulan 35 Latihan Soal PTS IPA Kelas 9 Semester 2 dan Kunci Jawaban Terbaru Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023

- 5 Maret 2023, 10:02 WIB
Kumpulan latihan soal PTS IPA kelas 9 semester 2 dan kunci jawaban TA 2022 2023
Kumpulan latihan soal PTS IPA kelas 9 semester 2 dan kunci jawaban TA 2022 2023 /pexels.com

2. Di daerah tertentu banyak dihasilkan kedelai, maka dapat sebagai bahan untuk pembuatan tempe sehingga bisa memenuhi kebutuhan protein masyarakatnya, maka bioteknologi yang digunakan adalah ....

A. Melakukan peragian untuk mengubah protein kedelai menjadi protein sederhana oleh Rhizopus oryzae
B. Melakukan fermentasi untuk mengubah protein kedelai menjadi protein sederhana oleh Lactobacillus lactis
C. Melakukan fermentasi untuk mengubah protein kedelai menjadi protein sederhana oleh Streptococcus lactis
D. Melakukan peragian untuk mengubah protein kedelai menjadi protein sederhana oleh Saccharomyces cerviseae

Jawaban A

3. Teknik bercocok tanam paling tepat untuk diterapkan di lahan yang terbatas adalah ....

A. Kultur jaringan
B. Rotasi tanaman
C. Hidroponik
D. Ladang berpindah

Jawaban C

4. Dalam rangka pelestarian jenis tumbuhan langka maka dikembangkan teknologi kultur jaringan untuk membiakannya. Manfaat melakukan tehnologi ini adalah ....

A. Mudah melakukan penanaman
B. Cepat menghasilkan keturunan
C. Mendapatkan bibit unggul
D. Menimbulkan jenis baru

Jawaban B

5. Dalam menggunakan antibiotik kita dianjurkan untuk tidak berhenti sebelum obat habis (sesuai anjuran dokter). Hal itu dilakukan supaya ....

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x