UPDATE! 35 prediksi Soal PTS IPA Kelas 9 Semester 2 dan Kunci Jawaban Terbaru Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023

- 5 Maret 2023, 10:07 WIB
Update prediksi 35 soal PTS IPA kelas 9 semester 2 dan kunci jawaban TA 2022 2023
Update prediksi 35 soal PTS IPA kelas 9 semester 2 dan kunci jawaban TA 2022 2023 /pexels.com

2. Dalam menggunakan antibiotik kita dianjurkan untuk tidak berhenti sebelum obat habis (sesuai anjuran dokter). Hal itu dilakukan supaya ....

A. Bakteri kebal
B. Bakteri mati
C. Bakteri lemah
D. Bakteri berkembang biak

Jawaban B

3. Perhatikan beberapa tahap pembuatan tempe kedelai berikut!

1. Pencucian
2. Perebusan
3. Penirisan
4. Peragian

Pemeraman
Urutan yang benar dalam proses pembuatan tempe adalah ....

A. 1) – 2) – 3) – 4) – 5)
B. 1) – 3) – 2) – 4) – 5)
C. 2) – 1) – 3) – 4) – 5)
D. 5) – 4) – 3) – 1) – 2)

Jawaban A

4. Penerapan bioteknologi mempunyai dampak negatif terhadap kehidupan. Pernyataan yang tepat dalam penerapannya adalah ....

A. menghasilkan produk sesuai keinginan
B. mengganggu keseimbangan ekosistem
C. meningkatkan produksi pangan
D. tidak melanggar hukum alam

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x