LATIHAN 30 Soal US Biologi Kelas 12 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 TA 2022 2023

- 22 Maret 2023, 17:41 WIB
Ilustrasi. LATIHAN 30 Soal US Biologi Kelas 12 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 TA 2022 2023.
Ilustrasi. LATIHAN 30 Soal US Biologi Kelas 12 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 TA 2022 2023. /

26. Individu yang mengandung faktor K tanpa faktor M atau sebaliknya berfenotipe putih, tetapi individu yang mengandungkedua faktor tersebut (K dan M) akan berfenotipe ungu.Individu dengan genotipe KKmm disilangkan dengan kkMM, menghasilkan fenotipe ungu semua. F1 disilangkan sesamanya maka diperoleh keturunan F2 dengan rasio fenotipe ...

A. 15:1
B. 13:3
C. 9:7
D. 3:1
E. 1:1

Jawaban: C

27. Suatu persilangan dihibrid menghasilkan keturunan F2 dengan rasio F2 dengan rasio fenotipe 9:7. Hal ini menunjukkan adanya penyimpangan semu hukum Mendel, yaitu ...

A. kriptomeri
B. interaksi gen (atavisme)
C. gen komplementer
D. polimeri
E. epistasis

Jawaban: C

28. Persilangan biji gandum warna hitam dengan biji gandum warna kuning diperoleh 105 biji gandum warna hitam, 52 bji gandum warna kuning, dan 56 biji gandum warna putih. Jika gen warna hitam (H) epistasis terhadap gen warna kuning (K), maka genotipe induk dari persilangan tersebut ialah ...

A. HhKk x hhKk
B. hhKK x HHkk
C. HhKk x hhkk
D. Hhkk x hhKk
E. HHkk x HhKk

Jawaban: D

29. Pada persilangan ayam walnut (sumpel) genotipe RrPp dengan ayam berpial pea (biji) genotipe rrPp, kemungkinan akan diperoleh keturunan walnut : ros : pea : bilah dengan perbandingan ...

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah