Download Soal PAT IPS Kelas 4 SD MI Semester Genap Kurikulum 2013 Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 18 April 2023, 09:48 WIB
Ilustrasi soal PAT IPS kelas 4 SD MI terbaru lengkap dengan kunci jawabannya
Ilustrasi soal PAT IPS kelas 4 SD MI terbaru lengkap dengan kunci jawabannya /pexels.com / Jakson Martins/

3. Pakaian merupakan barang ....
a. setengah jadi
b. langka
c. produksi
d. jadi
Jawab: d

4. Emas dan perak adalah contoh benda yang termasuk sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui. Hal itu karena emas dan perak ….
a. termasuk barang mewah
b. tergolong barang berkilau
c. jumlahnya terbatas di alam
d. bersifat keras dan tidak mudah rusak
Jawab: c

5. Contoh perbuatan di bawah ini yang menunjukkan sikap berhemat energi minyak bumi adalah ….
a. mengutamakan jalan kaki ketika berpergian dekat
b. selalu naik kendaraan pribadi agar tampak keren
c. selalu membakar sampah menggunakan minyak
d. tidak menggunakan minyak bumi sama sekali
Jawab: a

Baca Juga: Contoh Soal PAT IPS Kelas 4 SD MI Semester Genap Tahun Ajar 2022 2023 beserta Kunci Jawaban

6. Bagaimana seharusnya manusia memanfaatkan sumber daya laut di Indonesia?
Jawab: Manusia harus memanfaatkan sumber daya laut sebaik mungkin untuk kesejahteraannya dengan mengambil kekayaan laut dengan bijak tanpa merusak ekosistem laut sehingga kekayaan laut dapat terjaga dan dimanfaatkan dalam waktu yang lama.

7. Sebutkan sumber daya alam yang dimiliki oleh Pulau Jawa dan Bali!
Jawab: Cokelat, jagung, kayu, sawit, tembakau, teh, kapuk, kina dan padi.

8. Apa yang dimaksud dengan hutan produksi?
Jawab: Hutan produksi adalah hutan yang sengaja di tanam untuk diambil manfaatnya berupa kayu dan non kayu.

9. Jelaskan tentang suku anak-anak rambut gimbal di Dataran Tinggi Dieng!
Jawab: Anak Gimbal adalah suku asli dataran tinggi dieng. Anak-anak berambut gimbal ini dipercaya dapat membawa kesejahteraan bagi keluarga dan juga lingkungan di sekitarnya.

10. Apa yang dimaksud dengan suku bangsa?
Jawab: Suku bangsa merupakan suatu golongan manusia yang mengidentifikasi dirinya dengan sesama berdasarkan garis keturunan yang dianggap sama.

11. Sebutkan dan jelaskan dua sistem distribusi!
Jawab: a. Distribusi langsung merupakan distribusi yang dilakukan secara langsung kepada masyarakat (konsumen) oleh produsen tanpa melalui perantara.
b. Distribusi tidak langsung merupakan penyaluran hasil produksi kepada konsumen melalui perantara

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah