40 Contoh Soal PAS PJOK Kelas 8 Semester 2 Tahun Ajar 2022 2023 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013

- 26 April 2023, 17:05 WIB
ilustrasi - 40 contoh soal PAS PJOK kelas 8 semester 2 TA 2022 2023
ilustrasi - 40 contoh soal PAS PJOK kelas 8 semester 2 TA 2022 2023 /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/ @rotia

2. Dalam pertandingan pencak silat teknik yang digunakan untuk menghindari serangan lawan adalah....

A. Elakan dan tangkisan
B. Pukulan dan tendangan
C. Tangkapan dan jatuhan
D. Sapuan dan jatuhan

Jawaban A

3. Ketika kamu melakukan tangkisan atas dua tangan maka kaki kanan digerakan ke arah ...

A. Depan
B. Samping
C. Belakang
D. Atas

Jawaban B

4. Ketika kamu melakukan tangkisan sikut tinggi dalam maka kaki kiri degerakan ke arah ...

A. Belakang
B. Samping
C. Depan
D. Atas

Jawaban A

5. Gerakan kaki yang benar saat melakukan tangkisan tutup depan dengan kaki pada bela diri pencak silat adalah....

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah