Soal USP IPS Kelas 9 MTs lengkap Kunci Jawaban Tahun Ajaran 2022 2023, Soal Ujian Sekolah IPS Kelas 9 MTs

- 3 Mei 2023, 14:30 WIB
Berikut ini merupakan soal USP IPS kelas 9 MTs lengkap kunci jawaban Tahun Ajaran 2022 2023, soal Ujian Sekolah IPS kelas 9 MTs
Berikut ini merupakan soal USP IPS kelas 9 MTs lengkap kunci jawaban Tahun Ajaran 2022 2023, soal Ujian Sekolah IPS kelas 9 MTs /unsplash.com

10. Saat ini, tak jarang dijumpai remaja Indonesia mengikuti cara berpakaian ataupun perilaku selebriti dari berbagai belahan dunia. Hal ini dapat berdampak pada perilaku remaja seperti tidak mementingkan budaya lokal.

Kasus tersebut menunjukkan bahwa dampak negatif globalisasi dalam kehidupan sosial budaya adalah...
A. Masuknya banyak tenaga kerja asing yang mendominasi tenaga kerja lokal
B. Menumbuhkan sikap toleransi antar masyarakat
C. Mudah terpengaruh budaya luar hingga cenderung melupakan budaya lokal
D. Memahami konsep multikulturalisme

kunci jawaban:C

Baca Juga: Contoh Soal Asesmen Madrasah PKN Kelas 9 berdasarkan Kisi Kisi Tahun Ajaran 2022 2023, Soal US PPKn Kelas 9

11. Interaksi sosial dianggap penting dan tidak dapat dihindari dalam kehidupan masyarakat karena . . . .

A. Masyarakat memiliki kepentingan berbeda-beda

B. Interaksi sosial berpotensi mengembangkan kelompok sosial

C. Manusia merupakan makhluk sosial yang membutuhkan orang lain

D. Manusia memiliki potensi dalam diri yang tidak dimiliki oleh orang lain

kunci jawaban:C

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah