Baru! 70 Soal PAT IPA Kelas 7 Semester 2 Tahun Ajar 2022 2023 Lengkap dengan Kunci Jawaban Kurikulum 2013

- 22 Mei 2023, 14:53 WIB
70 soal PAT IPA kelas 7 semester 2 dan kunci jawaban terbaru tahun 2022 2023
70 soal PAT IPA kelas 7 semester 2 dan kunci jawaban terbaru tahun 2022 2023 /pexels.com

a. Hujan air dan awan panas
b. Lava dan awan panas
c. Hujan asam dan hujan abu
d. Hujan abu dan hujan air

Jawaban B

25. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mencatat Gunung Karangetang sebagai gunung berapi yang paling aktif di Indonesia dengan seringnya mengalami kejadian erupsi hampir setiap tahun. Di bawah ini yang merupakan pengertian erupsi paling tepat adalah ....

a. Suatu proses pelepasan material dari gunung berapi seperti lava, gas, abu dan lain sebagainya ke atmosfer bumi ataupun kepermukaan bumi dalam jumlah yang tidak menentu.
b. Suatu proses pelepasan gas dan abu dari gunung berapi ke atmosfer bumi ataupun kepermukaan bumi dalam jumlah yang tidak menentu.
c. Suatu proses pelepasan lava dari gunung berapi keatmosfer bumi ataupun kepermukaan bumi dalam jumlah yang tidak menentu.
d. Suatu proses pelepasan debu dan es dari gunung berapi ke atmosfer bumi ataupun kepermukaan bumi dalam jumlah yang tidak menentu.

Jawaban A

26. Gempa bumi dapat terjadi kapan saja tanpa diduga. Maka perlu dilakukan antisipasi untuk menghindari jatuhnya korban jiwa. Tindakan tepat yang harus dilakukan saat berada dalam ruangan/bangunan bila terjadi gempa adalah ....

a. Berlari secepat mungkin sambil berdesak-desakan
b. Diam di tempat hingga gempa berakhir
c. Menelpon pihak berwajib untuk memberitahu telah terjadi gempa
d. Berlindung di bawah meja atau sudut ruangan yang kuat

Jawaban D

27. Satelit buatan merupakan satelit yang dibuat manusia dan diluncurkan dengan roket. Satelit buatan yang berfungsi untuk kepentingan penerbangan pesawat dan pelayaran adalah satelit ...

a. Komunikasi
b. Militer
c. Navigasi
d. Meteorologi

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah