Prediksi 30 Soal PAT Matematika Kelas 4 Semester 2 Sesuai Kurikulum 2013 disertai Kunci Jawaban TA 2022/2023

- 8 Juni 2023, 21:34 WIB
Prediksi 30 soal PAT Matemaika dan kunci jawabannya Tahun Ajaran 2022 2023
Prediksi 30 soal PAT Matemaika dan kunci jawabannya Tahun Ajaran 2022 2023 /Sumarsi/

18. Perhatikan besar sudut berikut ini !

(1) ∠ABC = 65°
(2) ∠PQR = 165°
(3) ∠KLM = 250°
(4) ∠XYZ = 140°

Yang menunjukkan Sudut tumpul ditunjukkan oleh nomor ....

a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (2) dan (3)
d. (2) dan (4)

Jawaban B

19. Andi berdiri menghadap ke utara. Jika ia akan menghadap ke timur maka ia harus berputar ke kanan sebesar ....

a. 90°
b. 180°
c. 270°
d. 360°

Jawaban A

 20. Dua garis pada suatu bidang datar yang tidak akan berpotongan meskipun diperpanjang tanpa batas disebut garis ...

a. sejajar

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah