Kisi-Kisi dan Soal UTS Matematika Kelas 6 SD/MI Semester 1 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Tahun 2023

- 4 September 2023, 16:00 WIB
Berikut ini merupakan kisi-kisi dan soal UTS Matematika kelas 6 SD/MI semester 1 Kurikulum 2013 dan kunci jawaban Tahun 2023
Berikut ini merupakan kisi-kisi dan soal UTS Matematika kelas 6 SD/MI semester 1 Kurikulum 2013 dan kunci jawaban Tahun 2023 /pexels.com

2. Tanda yang tepat untuk menyatakan hubungan -5 dengan -11 adalah....
a. <
b. >
c. =
d. ?

Kunci Jawaban: B

3. -11, -7, -4, -9, -5, -10. Urutan yang sesuai bilangan-bilangan tersebut dari yang terkecil adalah ....
a. -4, -5, -7, -9, -10, -11
b. -10, -11, -9, -7, -5, -4
c. -11, -10, -9, -7, -5, -4
d. -9, -10, -11, -7, 05, -4

Kunci Jawaban: C

4. Letak bilangan negarif pada garis bilangan adalah ....
a. berada di sebelah kanan bilangan nol
b. berada di sebelah kanan bilangan satu
c. berada di sebelah kiri bilangan nol
d. berada di sebelah kiri bilangan nol

Kunci Jawaban: C

5. Berikut ini merupakan bilangan bulat yang benar, adalah ....
a. 1,2, 1,5, 2,7, 2,5, 3,5, 7,1, 8,5
b. 1 , 2 , 1 , 2 , 2 , 3 , 3 .
3 3 4 5 7 8 8
c. 0,5, 1, 1,5, 2, 2,5, 3, 3,5
d. -4, -3, -2, -1, 0, 1, 2, 3, 4

Kunci Jawaban: D

Baca Juga: Download Soal PTS UTS IPA Kelas 6 SD/MI disertai Kunci Jawaban PDF Semester 1 Kurikulum 2013 TP 2023 2024

6. Di bawah ini merupakan bilangan bulat negatif dengan pola loncat....
a. 0, -2, -4, -6, -8

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah