BOCORAN 30 Soal PTS UTS Informatika Kelas 10 dan Kunci Jawaban Semester 1 Kurikulum Merdeka TP 2023 2024

- 11 September 2023, 21:13 WIB
Bocoran 30Soal PTS Informatika Kelas 10 Kurikulum Merdeka Semester 1
Bocoran 30Soal PTS Informatika Kelas 10 Kurikulum Merdeka Semester 1 /Pexels / Pixabay/

MEDIA BLORA - Artikel ini menyajikan bocoran 30 soal PTS/UTS Informatika kelas 10 SMA/MA semester 1 Kurikulum Merdeka yang dilengkapi dengan kunci jawaban Tahun Pelajaran 2023 2024.

Bocoran 30 soal PTS/UTS Informatika kelas 10 SMA/MA semester 1 Kurikulum Merdeka yang dilengkapi kunci jawaban ini bisa dipakai sebagai latihan soal dan bahan belajar sebelum PTS atau UTS dilaksanakan.

Dengan adanya bocoran 30 soal PTS/UTS Informatika kelas 10 SMA/MA semester 1 Kurikulum Merdeka ini diharapkan bisa membuat adek-adek kelas 10 bisa lebih siap menghadapi PTA atau UTS yang akan segera dilaksanakan..

Baca Juga: Kumpulan Soal PTS UTS Prakarya Kelas 10 TP 2023 2024 disertai Kunci Jawaban Semester 1 Kurikulum Merdeka

Artikel bocoran 30 soal PTS/UTS Informatika semester 1 sesuai Kurikulum Merdeka ini hanya merupakan salah satu referensi bahan belajar, jadi adek-adek bisa mencari sumber referensi yang lainnya agar sukses saat pelaksanaan PTS atau UTS semester 1 Tahun Pelajaran 2023 2024.

Sebagaimana dirangkum MEDIA BLORA dari berbagai sumber berikut bocoran 30 soal PTS/UTS Informatika kelas 10 SMA/MA semester 1 Kurikulum Merdeka Tahun Pelajaran 2023 2024.

1. Apa yang dimaksud dengan istilah ‘algoritma” dalam konteks ilmu komputer…

a. Bahasa pemrograman
b. Urutan langkah-langkah untuk menyelesaikan masalah
c. Koneksi internet
d. Sistem operasi
e. jaringan internet

Kunci Jawaban: b

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x