50 Contoh Soal UAS PAS PKN Kelas 10 Semester 1 disertai Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024

- 27 Oktober 2023, 17:08 WIB
50 contoh soal UAS PAS PKN kelas 10 semester 1
50 contoh soal UAS PAS PKN kelas 10 semester 1 /Pexels.com/ RDNE Stock project/

A. Kekuasaan untuk yang berhubungan dengan penyelenggara
B. Kekuasaan untuk menetapkan dan menjalankan kebijakan
C. Kekuasaan untuk menyelenggarakan peradilan guna hukum dan keadilan
D. Kekuasaan untuk membentuk Undang - Undang
E. Kekuasaan untuk menjalankan Undang – Undang Dasar

Jawaban C

6. Salah satu kewenangan presiden sebagai kepala pemerintahan ialah melakukan persetujuan terkait Rancangan Undang-Undang dengan lembaga lain yaitu....

A. MPR
B. DPR
C. DPD
D. Mahkamah Agung
E. Mahkamah Konstitusi

Jawaban B

7. Dalam menangani persoalan hukum maka di perlukan perangkat peradilan yang tersistematis, adapun lembaga peradilan tertinggi di Indonesia ialah....

A. Mahkamah Agung
B. Peradilan Militer
C. Pengadilan tinggi
D. Pengadilan tata usaha negara
E. Pengadilan negeri

Jawaban A

8. Pemerintah pusat wewenang kepada pemerintah daerah untuk mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintah di daerah dan kepentingan masyarakat sesuai peraturan perundang-undangan disebut....

A. Otonomi daerah
B. Desentralisasi
C. Sentralisasi
D. Kewenangan daerah
E. Pemisah kekuasaan

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah