Latihan 40 Soal UAS PAS Kimia Kelas 11 Semester 1 dan Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka Tahun Ajaran 2023 2024

- 31 Oktober 2023, 05:03 WIB
Latihan 40 soal UAS PAS Kimia kelas 11 semester 1 dan kunci jawabannya, pas untuk bahan belajar di rumah
Latihan 40 soal UAS PAS Kimia kelas 11 semester 1 dan kunci jawabannya, pas untuk bahan belajar di rumah /Pexels.com /pixabay/

18. Energi minimum yang dibutuhkan untuk berlangsungnya reaksi disebut …

A. Energi reaksi
B. Energi kimia
C. Energi kinetik
D. Energi aktivasi
E. Energi potensial

Jawaban D

19. Laju reaksi: A + B AB dapat dinyatakan sebagai…

A. Penambahan konsentrasi A tiap satuan waktu
B. Penambahan konsentrasi B tiap satuan waktu
C. Penambahan konsentrasi AB tiap satuan waktu
D. Penambahan konsentrasi A dan B tiap satuan waktu
E. Penambahan konsentrasi A, B dan AB tiap satuan waktu

Jawaban C

20. Pada reaksi antara gas H2 dan O2 pada suhu 25 °C sangat lambat, tetapi saat ditambahkan bubuk Pt, reaksi menjadi lebih cepat. Hal ini menunjukkan bahwa reaksi dipengaruhi oleh…

A. Katalis
B. Temperatur
C. Luas permukaan
D. Konsentrasi
E. Permukaan

Jawaban A

Baca Juga: Latihan Soal PAS UAS Seni Budaya Kelas 11 Semester Ganjil TP 2023-2024 Lengkap Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah