Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban PTS/UTS IPS Kelas 7 Kurikulum Merdeka Semester 2 Tahun Ajaran 2023 2024

- 21 Februari 2024, 16:18 WIB
Kumpulan soal PTS/UTS IPS Kurikulum merdeka kelas 7 semester 2
Kumpulan soal PTS/UTS IPS Kurikulum merdeka kelas 7 semester 2 /Pexels.com / SHVETS production/

2. Proses integrasi individu dengan masyarakat dalam menyesuaikan sikap dan kebiasaan dikenal dengan….

A. enkulturasi
B. sosialisasi
C. Moderenisasi
D. integrasi

Jawaban B

3. Menurut pendapat Mohamad Ali bahwa Nenek moyang Bangsa Indonesia datang dengan menggunakan.…

A. Jalan darat
B. Imigrasi
C. Perahu Bercadik
D. Perahu kora-kora

Jawaban C

4. Kepribadian berhubungan erat dengan peran dan kedudukan seseorangyang membawa pengaruh pada ….

A. lingkungannya
B. kesadaran diri sendiri
C. Keluarganya
D. Teman sepermainan

Jawaban A

5. Kepribadian seseorang dipengaruhi oleh proses sosialiasi, karena kepribadian seseorang berkembang dari proses….

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah