Latihan 25 Soal beserta Kunci Jawaban PTS/UTS PAI Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2023 2024

- 2 Maret 2024, 18:00 WIB
Latihan 25 soal UTS/PTS PAI kelas 12 semester 2
Latihan 25 soal UTS/PTS PAI kelas 12 semester 2 /tangkap layar

2. Pernyataan berikut benar, kecuali….

a. Takdir Allah ada yang baik dan ada yang buruk
b. Qada berarti hukum atau keputusan
c. Qada berarti kehendak
d. Qadar berarti perwujudan kehendak
e. Qadar berarti perintah

Jawaban C

3. Menurut Al-Qur’an surah Ali-Imran ayat 47 arti qada adalah….

a. Hukum
b. Mewujudkan
c. Perintah
d. Kepastian
e. Kehendak

Jawaban C

4. Setelah malaikat Izrail mencabut nyawa manusia, roh berpisah dengan jasadnya. Di alam itulah manusia menanti datangnya hari kiamat. Setelah kiamat datang, manusia akan dibangkitkan dari kubur. Peristiwa tersebut sesuai dengan salah satu nama lain hari kiamat yaitu….

a. Yaumul Kiyamah
b. Yaumul Baas
c. Yaumul Agayabun
d. Yaumul Mizan
e. Yaumul Jasa

Jawaban B

5. Pernyataan yang merupakan arti yaumul Mizan adalah….

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah